Analisis penerimaan teknologi financial aggregator cekaja.com terhadap behavior intention melalui pendekatan teori perilaku rencanaan (theory of planned behavior atau tpb) (studi pada masyarakat Kota Pangkalpinang)

Laurensia Widyastuti, (NIM. 3011511047) (2019) Analisis penerimaan teknologi financial aggregator cekaja.com terhadap behavior intention melalui pendekatan teori perilaku rencanaan (theory of planned behavior atau tpb) (studi pada masyarakat Kota Pangkalpinang). skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of _COVER.pdf]
Preview
Text
_COVER.pdf

Download (593kB) | Preview
[thumbnail of _BAB I.pdf]
Preview
Text
_BAB I.pdf

Download (809kB) | Preview
[thumbnail of _BAB II.pdf] Text
_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (674kB)
[thumbnail of _BAB III.pdf] Text
_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (648kB)
[thumbnail of _BAB IV.pdf] Text
_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of _BAB V.pdf]
Preview
Text
_BAB V.pdf

Download (222kB) | Preview
[thumbnail of _DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (320kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan membuktikan secara empiris pengaruh sikap terhadap perilaku, norma subjektif dan kontrol perilaku persepsian terhadap niat perilaku. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian kuantitatif. Penelitian ini dilakukan dengan mengambil objek pada masyarakat kota Pangkalpinang. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah sampling insidental. Metode penentuan ukuran sampel menggunakan Maximun Likelihood (ML). Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Metode pengambilan data yang digunakan adalah penelitian lapangan (kuesioner dan dokumentasi) dan studi kepustakaan. Metode analisis data menggunakan Covariance Based Structural Equation Modeling (CB–SEM). Pengolahan data dibantu dengan Program Analysis Of Moment Structure (AMOS) versi 22 dan Statictical Product and Service Solution (SPSS) versi 25. Hasil dari pengujian hipotesis menunjukkan bahwa sikap terhadap perilaku berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat perilaku masyarakat kota Pangkalpinang dalam penerimaan teknologi financial aggregator CekAja.com, kemudian norma subjektif tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat perilaku masyarakat kota Pangkalpinang dalam penerimaan teknologi financial aggregator CekAja.com, lalu kontrol perilaku persepsian berpengaruh positif dan signtifikan terhadap niat perilaku masyarakat kota Pangkalpinang dalam penerimaan teknologi financial aggregator CekAja.com.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Financial Aggregator, Behavior Intention, CB–SEM, Teori Perilaku Rencanaan
Subjects: H Ilmu Sosial > HF Perdagangan > HF5601 Accounting
H Ilmu Sosial > HG Keuangan
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Mr Arja Kusuma
Date Deposited: 13 Apr 2020 02:07
Last Modified: 13 Apr 2020 02:07
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/3471

Actions (login required)

View Item View Item