Pengaruh iklim organisasi dan keterlibatan kerja terhadap Organizational Citizenship Behavior (OCB) karyawan pada PT Lautan Berlian Utama Motor Pangkalpinang

Rahma Widati, (NIM. 3021511070) (2019) Pengaruh iklim organisasi dan keterlibatan kerja terhadap Organizational Citizenship Behavior (OCB) karyawan pada PT Lautan Berlian Utama Motor Pangkalpinang. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (371kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (328kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (317kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (609kB)
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (187kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (263kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya tingkat OCB karyawan PT LBUM Pangkalpinang berdasarkan data absensi dan turnover 2018-2019. Indikasi rendahnya tingkat OCB disebabkan oleh iklim organisasi dan keterlibatan kerja karyawan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh iklim organisasi dan keterlibatan kerja terhadap OCB karyawan pada PT LBUM Pangkalpinang. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 43 orang responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode sensus atau jenuh. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan uji t, uji F dan uji koefisien determinasi (R2) dengan bantuan software SPSS versi 24. Hasil analisis deskriptif pada variabel dengan nilai rata-rata variabel iklim organisasi (X1) sebesar 3,73, variabel keterlibatan kerja (X2) sebesar 3,62 yang berdasarkan rentang skor berada pada interval 3,41-4,20. Hasil penelitian pada iklim organisasi diperoleh thitung (3,962) > ttabel (1,68385), variabel keterlibatan kerja diperoleh thitung (3,555) > ttabel (1,68385). Hal ini berarti iklim organisasi dan keterlibatan kerja secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap OCB. Secara simultan kedua variabel juga berpengaruh positif dan signifikan dengan diperoleh hasil uji F yang menunjukan bahwa Fhitung (40,038) > Ftabel (3,23). Koefisien determinasi (R2) menunjukan bahwa variabel iklim organisasi dan keterlibatan kerja mempengaruhi OCB sebesar 65%. Jadi kesimpulannya iklim organisasi dan keterlibatan kerja merupakan faktor yang mempengaruhi OCB karyawan pada PT LBUM Pangkalpinang.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Iklim Organisasi, Keterlibatan Kerja, Organizational Citizenship Behavior
Subjects: H Ilmu Sosial > HD Industri. Penggunaan Lahan. Tenaga Kerja > HD28 Manajemen. Manajemen Industri
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Users 15 not found.
Date Deposited: 13 Apr 2020 08:32
Last Modified: 13 Apr 2020 08:32
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/3166

Actions (login required)

View Item View Item