Devi Rahmawati, (NIM. 3011211027) (2016) Pengaruh komitmen organisasi, pengendalian internal, dan penerapan good governance terhadap kinerja rumah sakit umum daerah (RSUD) Sungailiat. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.
Preview |
Text
HALAMAN DEPAN.pdf Download (626kB) | Preview |
Preview |
Text
BAB I.pdf Download (335kB) | Preview |
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (396kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (354kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (457kB) |
|
Preview |
Text
PENUTUP.pdf Download (315kB) | Preview |
Preview |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (214kB) | Preview |
Preview |
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh komitmen organisasi, pengendalian internal dan penerapan good governance terhadap kinerja rumah sakit. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pengumpulan data primer dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada karyawan Rumah Sakit Umum Daerah Sungailiat. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan menggunakan kriteria yang telah ditetapkan dan diperoleh sebanyak 42 sampel, teknik analisis data dilakukan dengan menggunakan program SPSS versi 20. Analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda, uji F, uji-t, dan uji koefisien determinasi (R2).Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Komitmen organisasi berpengaruh terhadap kinerja Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sungailiat; (2) Pengendalian internal tidak berpengaruh terhadap kinerja Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sungailiat; (3) Penerapan good governance berpengaruh terhadap kinerja Rumah sakit Umum Daerah (RSUD) Sungailiat; (4) Komitmen organisasi, pengendalian internal, dan penerapan good governance secara simultan atau bersama-sama berpengaruh terhadap kinerja Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sungailiat. Hasil uji koefisien determinasi menunjukkan bahwa komitmen organisasi (KO), pengendalian internal (PI), dan penerapan good governance (GG) mampu menjelaskan kinerja rumah sakit (KR) sebesar 40,5% sedangkan sisanya 59,5% ditentukan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Komitmen organisasi, pengendalian internal, penerapan good governance, dan kinerja rumah sakit. |
Subjects: | H Ilmu Sosial > HD Industri. Penggunaan Lahan. Tenaga Kerja > HD28 Manajemen. Manajemen Industri |
Divisions: | SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | Darma - |
Date Deposited: | 26 Jul 2018 07:22 |
Last Modified: | 26 Jul 2018 07:22 |
URI: | https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/1041 |
Actions (login required)
View Item |