Pengerasan material pada flange mesin diesel dengan menggunakan campuran arang tempurung kelapa dengan metode sistem pack carburizing

Asbandi, (NIM. 1011311008) (2017) Pengerasan material pada flange mesin diesel dengan menggunakan campuran arang tempurung kelapa dengan metode sistem pack carburizing. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of Halaman Depan.pdf]
Preview
Text
Halaman Depan.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (288kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (527kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (409kB)
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (180kB) | Preview
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (180kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf]
Preview
Text
Lampiran.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Carburizing atau pengarbonan bertujuan memberikan kandungan karbon yang lebih banyak pada bagian permukaan dibanding dengan bagian inti benda kerja, sehingga kekerasan permukaan lebih meningkat proses pack carburizing menggunakan material berbahan karbon rendah sebesar 0.150% yaitu berupa flange kemudian di campur dengan arang aktif tempurung kelapa murni (T=9500C, Holding time 480menit, Q = Oven dan udara). Proses case hardening mengeraskan permukaan dengan temperatur (T= 8000C, Holding time 105menit, Q = Oven dan air) Proses Tempering (T= 2000C, Holding time 90menit, Q = Oven dan udara). Dari hasil pengujian benda kerja sebelum di proses heat treatmen adalah rata-rata HRB 67.6 dengan HV sebesar 119. Dan sesudah di pack carburizing adalah HRB 86.9 dengan HV sebesar 169, jadi dari hasil pengujian di atas ada perubahan siklus penaikkan penambahan HRB/HV dari sebelumnya. Lalu setelah diproses case hardening dan tempering kekerasan material bertambah HRC sebesar 47.2 dan HV 471. Hasil pengecekkan rata-rata dilapangan selama 1minggu Sebelum dan sesudah di proses heat treatmen yaitu diameter luar tidak berubah sama sekali sebesar 23 cm. Tebal dari flange berkurang 2,5mm, jadi 1mm, kemudian Berat berkurang sebanyak 3gram jadi 2gram karena akibat gesekkan terus menerus, kemudian diameter lubang besar 1mm jadi 0 mm atau berubah. Lalu diameter lubang kecil tetap sama tidak ada perubahan sama sekali. di akibatkan ada proses mekanisme penguatan material (strengthening mechanism) yaitu penguatan penghalusan butir (grain refinement strengthening) dengan proses case hardening dan tempering supaya material tersebut permukaannya menjadi keras dan gunanya untuk menghilangkan tegangan dalam serta menguatkan baja dari kerapuhan. lalu di lakukan proses penguatan tekstur (Fibre Strengthening) yaitu ada penambahan kandungan karbon dari proses pack carburizing.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Carburizing, Holding Time, Flange, Kekerasan
Subjects: T Teknologi > TJ Teknik Mesin dan Permesinan
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Mrs Nia Erawati
Date Deposited: 12 Mar 2018 05:31
Last Modified: 12 Mar 2018 05:31
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/521

Actions (login required)

View Item View Item