Pengaruh penerapan e-SPT PPN dan efisiensi pengisian e-SPT PPN terhadap kepatuhan wajib pajak pada Kantor Pelayanan Penyuluhan dan Konsultsi Perpajakan (KP2KP) Sungailiat

Epy Nopianti, (NIM. 3011411030) (2019) Pengaruh penerapan e-SPT PPN dan efisiensi pengisian e-SPT PPN terhadap kepatuhan wajib pajak pada Kantor Pelayanan Penyuluhan dan Konsultsi Perpajakan (KP2KP) Sungailiat. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img]
Preview
Text
HAL DEPAN.pdf

Download (403kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (292kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (404kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (320kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (489kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (252kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (217kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penerapan e-SPT PPN dan efisiensi pengisian e-SPT PPN terhadap kepatuhan wajib pajak. Penelitian ini dilaksanakan di Kantor Pelayanan Penyuluhan dan Konsultasi Perpajakan (KP2KP) Sungailiat. Populasi dalam penelitian ini adalah Wajib Pajak Badan yang terdaftar sebagai PKP di KP2KP Sungailiat serta menggunakan aplikasi e-SPT PPN dari tahun 2013 sampai dengan 2017. Metode pengambilan sampel adalah convenience sampling. Jenis data dan metode pengumpulan data adalah data primer, yaitu penelitian diperoleh langsung dari sumber asli berupa kuesioner. Hipotesis diuji dengan menggunakan analisis regresi berganda dengan bantuan SPSS 20. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial variabel penerapan e-SPT PPN berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak dan variabel efisiensi pengisian e-SPT PPN tidak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak. Hasil penelitian secara simultan variabel penerapan e-SPT PPN dan efisiensi pengisian e-SPT PPN mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Penerapan e-SPT PPN, efisiensi pengisian e-SPT PPN dan kepatuhan wajib pajak
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Mr Arja Kusuma
Date Deposited: 11 Jun 2019 01:56
Last Modified: 11 Jun 2019 01:56
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/2595

Actions (login required)

View Item View Item