Analysis of Moral Principles of Na'vi People in Avatar The Way of Water Movie by James Cameron.

Efa Devia Permatasari, (NIM. 5031711021) (2024) Analysis of Moral Principles of Na'vi People in Avatar The Way of Water Movie by James Cameron. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (712kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (271kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (331kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (190kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (218kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (236kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (190kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (274kB)

Abstract

Moral berkaitan dengan prinsip benar dan salahnya perbuatan oleh watak manusia. Orang yang berkarakter baik senada dengan individu yang berprinsip moral yang baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengalisis karakter positif dan jenis prinsip moral yang sesuai dengan beberapa karakter yang di pilih dari objek penelitian. Penelitian ini menggunakan film yang di arahkan oleh James Cameron berjudul "Avatar the Way of Water" sebagai objek kajian. Teori karakteristik positif oleh Martin E.P Seligman dan prinsip moral dari W.D Ross digunakan untuk melakukan analisis terhadap tokoh-tokoh yang terpilih sebagai objek analisis pada film. Metode kualitatif deskriptif digunakan sebagai metode untuk menemukan jawaban dari dua rumusan masalah yang tercantum pada latar belakang penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 35 data terdapat 17 karakteristik positif dari 9 tokoh. Ketujuh belas karakteristik tersebut kemudian dicocokkan dengan 7 prinsip moral. Sedangkan karakter-karakter positif yang ditemukan dalam penelitian ini yaitu kepemimpinan, kebaikan, perspektif, spritualitas, apresiasi keindahan, harapan, kehati-hatian,keadilan, cinta, ketekunan, kemanusian, keceradasan sosial, pengaturan diri, keberanian, cinta.belajar, bersyukur, dan berpikiran terbuka. 7 prinsip moral yang tercermin dalam film tersebut yakni, kesetiaan, perbaikan kesalahan, kemurahan hati, non-kejahatan, rasa syukur, peningkatan diri, dan keadilan.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Karakterisasi, prinsip moral, film Avatar The Way of Water
Subjects: P Bahasa dan Sastra > PR English literature
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Sastra Inggris
Depositing User: Mrs Suci Rhomana Sari
Date Deposited: 06 Jun 2024 01:43
Last Modified: 06 Jun 2024 01:43
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/9252

Actions (login required)

View Item View Item