Pertumbuhan dan hasil tanaman rumput gajah (pennisetum purpureum) dengan kombinasi mikoriza dan pupuk NPK di lahan pasca tambang timah

Nanda Sukowati Pratiwi, (NIM. 2011811038) (2023) Pertumbuhan dan hasil tanaman rumput gajah (pennisetum purpureum) dengan kombinasi mikoriza dan pupuk NPK di lahan pasca tambang timah. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of Halaman Depan.pdf] Text
Halaman Depan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (922kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (211kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (222kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (208kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (285kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (202kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (212kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (206kB)

Abstract

Lahan bekas tambang timah tergolong buruk yang ditandai dominasi fraksi pasir, rendahnya kandungan C-organik, kapasitas tukar kation dan unsur hara makro esensial. Produksi rumput gajah akan baik apabila ditanam pada lahan yang mengandung unsur hara yang cukup dan tersedia secara terus menerus. Tujuan penelitian mengetahui pengaruh pemberian kombinasi mikoriza dan pupuk NPK terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman rumput gajah di lahan pasca tambang timah. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen rancangan acak kelompok (RAK) dengan perlakukan kombinasi pemberian mikoriza dan dosis pupuk NPK. Perlakuan terdiri dari kontrol (P0), NPK 100% (P1), mikoriza+NPK 25% (P2), mikoriza+NPK 50% (P3), mikoriza+NPK 100% (P4). Hasil penelitian menunjukkan pengaruh terhadap pemberian kombinasi mikoriza dan dosis pupuk NPK terhadap parameter tinggi tanaman, jumlah rumpun dan hasil produksi panen per petak. Pemberian pupuk NPK 100% (P1) pada tanaman rumput gajah menunjukkan hasil produksi panen tertinggi pada hasil ratun dilahan pasca tambang timah. Analisis pakan ternak hasil budidaya di lahan pasca tambang timah menunjukkan aman untuk dikonsumsi ternak.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: rumput gajah, mikoriza, pupuk NPK
Subjects: S Pertanian > S Pertanian (Umum)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agroteknologi
Depositing User: Mrs Nia Erawati
Date Deposited: 19 Jan 2024 07:14
Last Modified: 19 Jan 2024 07:14
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/8744

Actions (login required)

View Item View Item