Analisis Ekspor Lada Putih (Muntok White Pepper) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

Rolan Andaka, (NIM. 2051911035) (2023) Analisis Ekspor Lada Putih (Muntok White Pepper) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (364kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (473kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (177kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (379kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (174kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (303kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (826kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tahapan ekspor dan menganalisis trend perkembangan volume ekspor lada putih (Muntok White Pepper), produksi lada putih, luas lahan lada, dan kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika. Metode penelitian yang digunakan adalah metode studi kasus. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tahapan ekspor yang dilakukan eksportir yang pertama adalah mencari informasi
melalui meeting and gathering dengan Internasional Pepper Community (IPC). Komunikasi yang digunakan dalam bentuk telepon langsung atau email. Selanjutnya eksportir melakukan evaluasi dan kalkulasi terhadap permintaan buyer,
dengan melihat kemampuan dalam pengadaan jumlah lada putih yang diminta, harga pasar dunia (harga lada internasional), memperhitungkan supply and demand, biaya pengiriman, dan juga kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika. Setelah terjadinya
kesepakatan maka eksportir dan buyer akan diikat dengan perjanjian jual beli. Setelah itu melakukan transaksi dengan metode pembayaran menggunakan document againts payment menggunakan Bank Panin sebagai correspondent bank.
Dan tahapan akhir yaitu realisasi ekspor dengan mengatur jadwal pengiriman ekspor menggunakan tugboat milik perusahaan pelayaran PT. Shindo Damai rute Pangkalbalam-Singapura, Untuk ke Eropa harus melakukan transit lagi menggunakan kapal Mother Vessel (MV), menyiapkan dokumen bill of lading, Invoice packing list, certificate of origin, fumigasi, phytosanitary certificate dan perjanjian jual beli serta pengurusan Sertifikasi Indikasi Geografis Muntok White
Pepper. Trend perkembangan volume ekspor lada putih (Muntok White Pepper) berfluktuasi dengan kecenderungan menurun. Produksi dan luas lahan kecenderungan meningkat. Kurs Rupiah mengalami trend peningkatan (melemah) terhadap Dolar Amerika.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: ekspor, kurs, luas lahan, produksi, tahapan, trend
Subjects: H Ilmu Sosial > HB Teori Ekonomi
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agribisnis
Depositing User: Mrs Suci Rhomana Sari
Date Deposited: 15 Dec 2023 07:23
Last Modified: 15 Dec 2023 07:23
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/8556

Actions (login required)

View Item View Item