Pengaruh leverage, intensitas persediaan, intensitas aset tetap, ukuran perusahaan, dan corporate social responsibility terhadap agresivitas pajak (studi pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI Periode 2016-2022)

Dinda Adelia, (NIM. 3011811037) (2023) Pengaruh leverage, intensitas persediaan, intensitas aset tetap, ukuran perusahaan, dan corporate social responsibility terhadap agresivitas pajak (studi pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI Periode 2016-2022). skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (529kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (598kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (682kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (767kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (285kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (515kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Agresivitas pajak merupakan tindakan yang dilakukan oleh suatu entitas untuk mengurangi pendapatan kena pajak melalui perencanaan pajak, baik secara legal maupun ilegal. Strategi perusahaan yang dilakukan melalui agresivitas pajak membuat pemerintah mengalami kerugian dan tidak bisa mengoptimalkan penerimaan pajak negara.Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh leverage, intensitas persediaan, intensitas aset tetap, ukuran perusahaan, dan Corporate Social Responsibility terhadap agresivitas pajak.
Penelitian ini merupakan penelitian deskritif kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh leverage, intensitas persediaan, intensitas aset tetap, ukuran perusahaan, dan Corporate Social Responsibility terhadap agresivitas pajak. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Pemilihan sampel perusahaan menggunakan metode puposive sampling dengan sampel terpilih sebanyak 35 perusahaan.
Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan menunjukkan secara simultan semua variabel independen secara bersamaan berpengaruh terhadap variabel dependen. Secara parsial leverage, intensitas persediaan, intensitas aset tetap dan Corporate Social Responsibility tidak berpengaruh terhadap agresivitas pajak. Sedangkan ukuran perusahaan berpengaruh negatif terhadap agresivitas pajak. Grand Theory yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teori Stewardship, namun setelah dilakukan pengujian data variabel yang digunakan dalam penelitian ini tidak mendukung teori tersebut.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Leverage; intensitas persediaan; intensitas aset tetap; ukuran perusahaan; corporate social responsibility
Subjects: H Ilmu Sosial > HF Perdagangan
H Ilmu Sosial > HF Perdagangan > HF5601 Accounting
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Mrs Nia Erawati
Date Deposited: 06 Nov 2023 04:34
Last Modified: 06 Nov 2023 04:34
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/8452

Actions (login required)

View Item View Item