Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan peternak ayam broiler kemitraan PT unggas cemerlang dan mandiri ( studi kasus : Kabupaten Bangka Tengah)

Yahyat Susanto, (NIM. 2051111015) (2017) Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan peternak ayam broiler kemitraan PT unggas cemerlang dan mandiri ( studi kasus : Kabupaten Bangka Tengah). skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (5MB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of PENUTUP.pdf]
Preview
Text
PENUTUP.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan (1) mengetahui kelayakan usaha peternak ayam broiler kemitraan PT unggas cemerlang dan peternak mandiri di Kabupaten Bangka Tengah, (2) mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi peternak ayam broiler kemitraan PT unggas cemerlang dan peternak mandiri di Kabupaten Bangka Tengah. Waktu dan tempat penelitian ini dilaksanakan pada bulan juni 2016 sampai bulan desember 2016 di Kabupaten Bangka Tengah. Metode penelitian yang digunakan adalah metode studi kasus. Metode penarikan contoh menggunakan metode sensus, dilakukan pada 32 orang peternak ayam broiler di Kabupaten Bangka Tengah yang semuanya dijadikan responden (sampel) yang terdiri dai 15 peternak mandiri dan 17 peternak pola kemitraan. Metode analisis yang digunakan adalah matematika dan statistik regresi linier berganda. Hasil penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa (1) Usaha ternak yang dilakukan peternak pola mitra dan mandiri layak untuk diusahakan dilihat dari rata-rata pendapatan peternak ayam broiler. Pendapatan peternak mitra sebesar Rp 34.017.145,8 per periode, Sedangkan pendapatan untuk peternak mandiri sebesar Rp Rp 5.472.867,37 per periode (2) variabel yang mepengaruhi pendapatan peternak mitra yaitu (X1) biaya produksi sedangkan untuk (X2) harga jual dan (D1) teknologi tidak mempengaruhi pendapatan peternak mitra. Demikian dengan peternak mandiri variabel yang mempengaruhui biaya produksi (X1) dan harga jual (X2), satu variabel yang tidak memepengaruhi pendapatan peternak mandiri yaitu teknologi (D2).

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Peternak, kelayakan usaha , ayam broiler, pendapatan
Subjects: H Ilmu Sosial > HC Sejarah dan Kondisi Ekonomi
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agribisnis
Depositing User: Darma -
Date Deposited: 18 Jul 2018 08:22
Last Modified: 18 Jul 2018 08:22
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/834

Actions (login required)

View Item View Item