Analisis Biaya Operasional Kendaraan (BOK) Bus Rute Pangkalpinang - Muntok

Gusdy Novelian, (NIM. 1041611022) (2023) Analisis Biaya Operasional Kendaraan (BOK) Bus Rute Pangkalpinang - Muntok. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN] Text (HALAMAN DEPAN)
HALAMAN DEPAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (207kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (280kB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (232kB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (300kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (191kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (271kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (176MB)

Abstract

Angkutan umum bus rute Pangkalpinang – Muntok merupakan sarana transportasi yang menghubungkan kota Pangkalpinang dengan Kabupaten Bangka Barat. Biaya Operasional Kendaraan (BOK) berpengaruh terhadap tarif angkutan umum. Oleh karena itu perlu dilakukan penelitian untuk menganalisis BOK bus rute Pangkalpinang – Muntok. Data primer penelitian ini diperoleh dari jawaban responden secara langsung melalui survei dengan wawancara berdasarkan pertanyaan yang telah disiapkan terhadap supir Bus dari 5 perusahaan yang berbeda. Data sekunder dari dari Dinas Perhubungan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung berupa identitas kendaraan dan rute setiap kendaraan. Hasil perhitungan rata-rata biaya operasional kendaraan dihitung menggunakan acuan Keputusan Menteri Perhubungan Nomor KM. 89 Tahun 2002. Rata-rata Biaya Operasional Kendaraan (BOK) berdasarkan hasil survei yang memiliki rute Pangkalpinang-Mentok adalah Rp 12.833. Rata-rata Biaya Operasional Kendaraan BOK/hari ialah Rp 3.516.182 dan Biaya Operasional Kendaraan (BOK)/tahun ialah Rp 1.230.663.660 per kendaraan-km. Nilai tarif angkutan umum tertinggi dalam keadaan maksimal (Load Factor 100%) maupun dalam keadaan standard/dinamis (Load Factor 70%) pada PT. Ferry Duta Trans, sedangkan nilai tarif angkutan umum terendah terdapat di PT. Kesatuan Trans Babel. Dengan rata-rata tarif angkutan umum dalam keadaan maksimal (Load Factor 100%) ialah Rp 503 dan dalam keadaan standard/dinamis (Load Factor 70%).

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Transportasi, angkutan umum, biaya operasional kendaraan (BOK), load factor, tarif
Subjects: T Teknologi > TA Teknik (Umum). Teknik Sipil (Umum)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Users 6078 not found.
Date Deposited: 15 Dec 2023 01:32
Last Modified: 15 Dec 2023 01:32
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/8198

Actions (login required)

View Item View Item