Algi Ronaldi, (NIM. 2071811016) (2023) Analisis Kandungan Mikroplastik Air Laut dan Sedimen di Perairan Muara Sungai Berok, Kabupaten Bangka Tengah. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.
Text (HALAMAN DEPAN)
HALAMAN DEPAN.pdf - Accepted Version Download (1MB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Accepted Version Download (181kB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (369kB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (559kB) |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (164kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (473kB) |
|
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Muara Sungai Berok merupakan daerah yang berada pada wilayah administrasi Desa Berok, Kabupaten Bangka Tengah, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Muara Sungai Berok terdapat aktivitas keluar masuknya limbah masyarakat dari pemukiman warga dan kawasan perikanan tangkap. Salah satu jenis sampah laut adalah plastik yang akan terfragmentasi menjadi mikroplastik (berukuran kurang dari 5 mm), dalam berbagai bentuk seperti potongan (fragmen ,foam, film dan fiber). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis jenis, kelimpahan dan polimer mikroplastik yang terdapat di perairan muara Sungai Berok, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif kuantitatif. Pengambilan data dilakukan pada bulan Agustus 2022 di 4 di muara Sungai Berok. Identifikasi mikroplastik menggunakan mikroskop cahaya sedangkan uji polimer menggunakan FT-IR (Fourier Transform Infrared). Pada hasil penelitian ini terdapat 4 jenis mikroplastik yang teridentifikasi pada air dan sedimen yaitu jenis fragmen, film, fiber dan foam. Kelimpahan mikroplastik tertinggi yang terdapat di sampel air pada jenis fragmen dengan kelimpahan 1.450 partikel/m³, fiber 300 partikel/m³, film 100 partikel/m³, foam 50 partikel/m³ dan kelimpahan mikroplastik tertinggi yang terdapat di sampel sedimen pada jenis fragmen dengan kelimpahan 160 partikel/kg, fiber 20 partikel/kg, film 10 partikel/kg, foam 30 partikel/kg. Jenis polimer yang ditemukan dari 4 titik stasiun sampel air dan sedimen adalah polystyrene (PS), polypropylene (PP), polyethylene (PE), Nylon dan Nitrile.
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Muara Sungai Berok; Jenis Mikroplastik; Polimer; dan Sedimen |
Subjects: | S Pertanian > SH Aquaculture. Fisheries. Angling |
Divisions: | SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Ilmu Kelautan |
Depositing User: | Mr Arja Kusuma |
Date Deposited: | 14 Dec 2023 03:56 |
Last Modified: | 14 Dec 2023 03:56 |
URI: | https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/8150 |
Actions (login required)
View Item |