Pertanggungjawaban pelaku usaha e-commerce terhadap penyalahgunaan data pribadi konsumen dalam perspektif undang-undang nomor 27 tahun 2022 tentang perlindungan data pribadi

Nisa Aulia Rahmadani, (NIM. 4011911016) (2023) Pertanggungjawaban pelaku usaha e-commerce terhadap penyalahgunaan data pribadi konsumen dalam perspektif undang-undang nomor 27 tahun 2022 tentang perlindungan data pribadi. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (884kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (804kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (748kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (729kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (505kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (543kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (706kB)

Abstract

Perlindungan data pribadi merupakan salah satu hak asasi manusia, bagian dari perlindungan diri pribadi maka perlu diberikan landasan hukum untuk memberikan keamanan atas data pribadi, berdasarkan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Selain itu juga merupakan hak pribadi data konsumen yaitu menyangkut informasi pribadi yang rentan disalahgunakan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab. Permasalahan dalam penelitian ini bagaimana bentuk perlindungan hukum terhadap konsumen apabila terjadi penyalahgunaan data pribadi dan bagaimana pertanggungjawaban pelaku usaha e-commerce yang melakukan kegiatan bisnis e-commerce rumahan terhadap penyalahgunaan data pribadi dalam perspektif UU PDP. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian hukum normatif yang mengkaji pelaksanaan atau implementasi hukum yang dikonsepkan sebagai norma atau kaidah dalam masyarakat, dan menjadi acuan setiap orang. Hasil dari penelitian ini adalah Undang-Undang No. 27 Tahun 2022 tentang Perlindungan Data Pribadi merupakan bentuk perlindungan hukum konsumen yang data pribadinya disalahgunakan. Akan tetapi undang-undang ini tidak berlaku untuk pemrosesan data pribadi oleh orang perseorangan dalam kegiatan pribadi atau rumah tangga. Pertanggungjawaban pelaku usaha e-commerce skala rumahan tidak diatur dalam UU PDP, sehingga menjadikan UU PDP belum sepenuhnya bisa melindungi data pribadi konsumen.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Perlindungan hukum; e-commerce; data pribadi
Subjects: K Hukum > K Law (General)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Hukum > Hukum > Konsentrasi Keperdataan
Depositing User: Darma -
Date Deposited: 11 Aug 2023 09:14
Last Modified: 11 Aug 2023 09:14
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/8123

Actions (login required)

View Item View Item