Pengaruh transportasi darat, laut, dan udara terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia

Fatiyah Nurul Cahya, (NIM. 3031811055) (2023) Pengaruh transportasi darat, laut, dan udara terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (145kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (511kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (387kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (412kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (96kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (228kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (632kB)

Abstract

Pertumbuhan ekonomi dapat dijadikan sebagai pedoman keberhasilan pembangunan suatu negara. Semakin tinggi pertumbuhan ekonomi dapat mencerminkan tingkat keberhasilan suatu negara tersebut. Penelitian ini meneliti tentang pengaruh transportasi darat, laut, dan udara terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia, dengan pendekatan kuantitatif data sekunder. Teknik analisisnya yaitu regresi linier berganda dengan data time series. Hasil secara parsial menunjukkan bahwa transportasi darat penumpang, Transportasi darat barang, transportasi laut penumpang berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia. transportasi laut barang, transportasi udara penumpang berpengaruh negatif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia, sedangkan transportasi udara barang tidak berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia. Hasil secara simultan menunjukkan bahwa transportasi darat penumpang, transportasi darat barang, ransportasi laut penumpang, transportasi laut barang, transportasi udara penumpang, dan transportasi udara barang berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: transportasi darat; transportasi laut; transportasi udara; pertumbuhan ekonomi
Subjects: H Ilmu Sosial > HB Teori Ekonomi
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Mrs Nia Erawati
Date Deposited: 08 Aug 2023 06:37
Last Modified: 08 Aug 2023 06:37
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/8024

Actions (login required)

View Item View Item