Pengaruh harga minyak dunia, harga emas dunia, nilai kurs dan tingkat suku bunga SBI terhadap indeks harga saham gabungan di bursa efek Indonesia 2017-2021

Giovano, (NIM.3021611034) (2023) Pengaruh harga minyak dunia, harga emas dunia, nilai kurs dan tingkat suku bunga SBI terhadap indeks harga saham gabungan di bursa efek Indonesia 2017-2021. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (478kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (653kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (409kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (802kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (102kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (489kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Pasar modal memiliki peran penting bagi perekonomian dalam suatu negara.Mengukur kinerja saham yang diperdagangkan di bursa digunakan suatu indeks, yaitu Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). Dengan IHSG investor dapat memperkirakan
tingkat pertumbuhan ekonomi di suatu negara dan perkembangan investasi disuatu negara.Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Harga Minyak Dunia, Harga Emas Dunia, Nilai Kurs dan Tingkat Suku Bunga SBI TerhadapIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia 2017-2021. Penelitian ini menggunakan data sekunder dari Bursa Efek Indonesia (BEI) dari data Bulan Januari 2017 -
Desember 2021, untuk masing-masing variabel. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah Harga Minyak Dunia, Harga Emas Dunia, Nilai Kurs dan Tingkat Suku Bunga SBI, sedangkan variabel terikat yaitu Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa harga minyak dunia memiliki berpengaruh positif terhadap IHSG. Harga Emas Dunia tidak ada pengaruh positif terhadap IHSG. Nilai Kurs berpengaruh negatif terhadap IHSG. Suku Bunga berpengaruh positif terhadap IHSG. Secara simultan Harga Minyak Dunia, Harga Emas Dunia, Nilai Kurs Dan Tingkat Suku Bunga SBI secara bersamaan berpengaruh signifikan terhadap Indeks Harga Saham Gabungan

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Harga Minyak Dunia; Harga Emas Dunia; Nilai Kurs; Tingkat Suku Bunga SBI dan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)
Subjects: H Ilmu Sosial > HD Industri. Penggunaan Lahan. Tenaga Kerja > HD28 Manajemen. Manajemen Industri
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mrs Suci Rhomana Sari
Date Deposited: 01 Feb 2023 01:18
Last Modified: 01 Feb 2023 01:18
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/6816

Actions (login required)

View Item View Item