Dimorfisme seksual ikan cempedik (Osteochilus spilurus) berdasarkan morfometrik dan bentuk tubuh

Jhon Rosdiyanto, (NIM. 2061811029) (2022) Dimorfisme seksual ikan cempedik (Osteochilus spilurus) berdasarkan morfometrik dan bentuk tubuh. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (424kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (448kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (581kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (509kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (292kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (306kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Ikan Cempedik merupakan ikan asli Indonesia yang telah menjadi ikan konsumsi populer bagi masyarakat Belitung Timur. Cempedik telah berhasil dipijah, masih terdapat beberapa kendala dalam pemijahan Ikan Cempedik. Salah satu kendala yang dihadapi yaitu sulit membedakan jenis kelamin antara jantan dan betina. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui deskripsi morfometrik Ikan Cempedik jantan dan betina serta mengetahui perbedaan bentuk tubuh yang lebih spesifik. Waktu dan tempat dilaksanakannya penelitian ini pada bulan Februari sampai Maret 2022. Lokasi penelitian 2 tempat, lokasi pertama pengambilan sampel dilakukan di Sungai
Lenggang, Desa Lintang, Kecamatan Simpang Renggiang, Kabupaten Belitung Timur, Pulau Belitung dan lokasi ke-dua pengukuran sampel dilakukan di Laboratorium Akuakultur, Fakultas Pertanian Perikanan dan Biologi, Universitas Bangka Belitung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode
eksploratif dengan sampel penelitian sebanyak 60 ekor yang diukur secara digital
menggunakan 3 aplikasi yaitu, aplikasi tpsUtil, aplikasi tpsDig serta aplikasi SAGE.
Metode analisis data dalam penelitian ini adalah secara deskriptif dan statistik
menggunakan uji Kruskal-Wallis. Hasil pengukuran pada morfometrik menunjukkan
bahwa perbedaan morfometrik antara jantan dan betina terjadi pada bagian kepala dan
ada juga dibagian luar kepala. Variasi bagian kepala terjadi pada bagian karakterpanjang kepala, ketinggian kepala, diameter mata, dan panjang moncong. Variasi pada bagian luar kepala terjadi di panjang pra-Anal. Variasi bentuk tubuh yang muncul pada hasil penelitian tidaklah besar, sehingga menyulitkan dalam membedakannya secara manual. Variasi yang muncul terjadi pada bagian pada kepala bagian bawah, sirip anal, dan batang ekor.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Ikan Cempedik; tpsUtil; tpsDig; SAGE; Morfometrik; dan Belitung Timur
Subjects: S Pertanian > SH Akuakultur. Perikanan. Memancing
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Akuakultur
Depositing User: Mrs Suci Rhomana Sari
Date Deposited: 22 Aug 2022 02:09
Last Modified: 22 Aug 2022 02:09
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/6277

Actions (login required)

View Item View Item