Elivia Dita Hanatalia Sembiring, (NIM. 2051611011) (2022) Dampak Pengembangan Wisata Bahari Pulau Ketawai Terhadap Sosial Ekonomi Masyarakat Di Desa Kurau Barat Kabupaten Bangka Tengah. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.
Text
HALAMAN DEPAN.pdf Restricted to Registered users only Download (625kB) |
|
Text
BAB I.pdf Restricted to Registered users only Download (452kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (456kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (555kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (761kB) |
|
Text
BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (286kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Registered users only Download (402kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (857kB) |
Abstract
Pengembangan Wisata Bahari Pulau Ketawai yang dilakukan oleh Pemerintah Daerah Bangka Tengah sejak tahun 2015 diharapkan mampu memberikan dampak positif bagi masyarakat Desa Kurau Barat. Namun demikian, informasi mengenai dampak pengembangan wisata Bahari ini belum sepenuhnya tersedia terutama pada aspek sosial dan ekonomi masyarakat yang ada disekitar Pulau Ketawai. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan persepsi masyarakat terhadap pengembangan wisata bahari Pulau Ketawai di Desa Kurau Barat Kabupaten Bangka Tengah dan menganalisis dampak pengembangan wisata bahari Pulau Ketawai terhadap sosial ekonomi masyarakat di Desa Kurau Barat Kabupaten Bangka Tengah yang dilaksanakan dilaksanakan pada Bulan Maret 2020 sampai Bulan Januari 2022 di Desa Kurau Barat Kabupaten Bangka Tengah. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei. Metode penarikan contoh yang digunakan adalah Purposive Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 87 Kepala Keluarga. Metode analisis data menggunakan deskriptif kuantitatif menggunakan skala likert dan analisis komparatif Paired sample t test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat tiga aspek sosial ekonomi yang dipengaruhi oleh pengembangan wisata bahari Pulau Ketawai yaitu jumlah jenis pekerjaan, pendapatan, dan jumlah pengangguran. Persepsi masyarakat di Desa Kurau Barat terhadap pengembangan wisata bahari Pulau Ketawai adalah positif. Pengembangan wisata Bahari Pulau Ketawai memberikan dampak nyata terhadap aspek sosial ekonomi di Desa Kurau Barat dengan adanya perbedaan sebelum adanya pengembangan dengan sesudah adanya pengembangan Wisata Bahari Pulau Ketawai.
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sosial Ekonomi; Kurau Barat; Wisata Bahari; dan Pulau Ketawai. |
Subjects: | S Pertanian > S Pertanian (Umum) |
Divisions: | SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agribisnis |
Depositing User: | Mrs Suci Rhomana Sari |
Date Deposited: | 25 May 2022 07:41 |
Last Modified: | 25 May 2022 07:41 |
URI: | https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/5966 |
Actions (login required)
View Item |