Sukroni, (NIM. 1021711057) (2022) Kontrol lampu sein otomatis pada sepeda motor berbasis arduino dan sensor reed switch. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.
Text
HALAMAN DEPAN.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
BAB I.pdf Restricted to Registered users only Download (278kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (745kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (616kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
BAB V .pdf Restricted to Registered users only Download (193kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Registered users only Download (370kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Keselamatan dalam berkendara sangatlah penting bagi kita semua saat di perjalanan, dimulai dari kesehatan kendaraan sendiri, dan juga penggunaan kendaran dengan benar dan tertib. Salah satu hal yang paling sering terjadi pada saat berkendara, selain kecelakaan yaitu penggunaan lampu sein yang tidak tepat seperti lupa untuk mematikan lampu sein setelah berbelok. Pada penelitian ini menggunakan sensor reed switch dengan tujuan agar lampu sein yang sedang digunakan akan off jika telah selesai melakukan belokan. Dari hasil pengukuran lampu sein mati otomatis dapat mematikan lampu sein pada kondisi hidup setelah selesai berbelok ke kanan maupun belok kekiri dengan tingkat keberhasilan 100%. Dari tiga lokasi pengujian didapatkan hasil pengukuran waktu belok, jarak tempuh dan sudut belok pada sepeda motor, maka didapatkan rata-rata hasil pengukuran waktu belok kanan 9,42 detik dengan jarak tempuh 28,8 meter sehingga lampu sein off dengan sudut belok 15,3 derajat dan dengan kelajuan 3,05 meter per detik. Sedangkan pada rata-rata hasil pengukuran belok kiri didapatkan waktu belok 8,28 detik dengan jarak tempuh 24,6 meter sehingga lampu sein off dengan sudut belok 15,9 derajat dan dengan kelajuan 2,97 meter per detik. Dari hasil pengukuran yang telah dilakukan, lampu sein di on kan dengan jarak 20 meter sebelum belokan, setelah berbelok dan posisi stang motor lurus lampu sein akan off dengan jarak yang tidak menentu, dikarenakan pada saat berbelok sensor reed switch akan menjauhi medan magnet sehingga sensor bekerja dan pada saat stang kembali lurus dan sensor mendekati medan magnet maka kelistrikan lampu sein akan off dimana estimasi waktu mati lampu sein diatur off 2 detik setelah berbelok sehingga didapatkan waktu dan jarak yang berbeda-beda di tiap tempat.
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Keselamatan Berkendara, Sensor Reed Switch, Off Otomatis Lampu Sein |
Subjects: | T Teknologi > TK Teknik Elektro. Elektronika. Teknik Nuklir |
Divisions: | SKRIPSI > Fakultas Teknik > Teknik Elektro |
Depositing User: | Mr Jan Frist Pagendo Purba |
Date Deposited: | 20 May 2022 06:37 |
Last Modified: | 20 May 2022 06:37 |
URI: | https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/5943 |
Actions (login required)
View Item |