Pengaruh lama paparan arus bolak-balik terhadap karakteristik membran polimer elektrolit kitosan-LiClO4

Iin Lestari, (NIM. 1061711002) (2022) Pengaruh lama paparan arus bolak-balik terhadap karakteristik membran polimer elektrolit kitosan-LiClO4. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (991kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (401kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (547kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (403kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (397kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (404kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Berbagai material terus dikembangkan dalam pembuatan elektrolit padat pada baterai yang ramah lingkungan. Hal ini dilakukan untuk mengatasi permasalahan lingkungan akibat penumpukan sampah baterai, oleh karena itu penelitian ini memanfaatkan polimer alam yaitu kitosan yang mudah terdegradasi di alam. Namun polimer padat memiliki kelemahan salah satunya adalah konduktivitas dan kekuatan mekanik yang rendah, sehingga perlunya modifikasi dalam peningkatan sifat tersebut dengan menggunakan arus bolak-balik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lama paparan arus bolak-balik terhadap karakteristik pada kitosan-LiClO4 dengan menganalisis konduktivitas ionik, kekuatan mekanik dan morfologinya. Pembuatan membran polimer elektrolit dalam penelitian ini menggunakan arus bolak-balik pada tegangan 4,5 volt dengan variasi waktu 0 ; 0,5 ; 1 ; 1,5 ; 2 ; 3 dan 4 jam menggunakan metode casting. Hasil uji konduktivitas ionik menunjukkan paparan yang diberikan pada membran kitosan-LiClO4 menghasilkan nilai konduktivitas ionik yang fluktuatif dengan konduktivitas ionik tertinggi pada paparan 1 jam. Nilai konduktivitas ionik (σAC dan σDC) membran dengan paparan 1 jam berturut-turut yaitu 2,75 x 10-5 dan 10-5 S/cm. Kekuatan mekanik dengan nilai Modulus Young tertinggi terdapat pada paparan arus bolak-balik 4 jam yaitu 613,848 MPa. Hasil SEM menunjukkan bahwa permukaan membran setelah dipapar arus bolak-balik terlihat bahwa gumpalan menjadi lebih kecil dan seragam. Morfologi permukaan yang seragam terdapat pada paparan 1 jam, memiliki permukaan halus dan mulai terbentuk yang menunjukkan unsur-unsur dalam membran telah terdistribusi secara merata. Persebaran Karbon dan Nitrogen pada morfologi permukaan membran tersebar merata tetapi tidak terlihat secara signifikan perbedaannya pada perlakuan yang berbeda.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kitosan; arus bolak-balik; membran polimer elektrolit.
Subjects: Q Sains > QD Chemistry
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Teknik > Kimia
Depositing User: Mr Arja Kusuma
Date Deposited: 21 Mar 2022 07:09
Last Modified: 21 Mar 2022 07:09
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/5650

Actions (login required)

View Item View Item