Keanekaragaman makrozoobentos Di Pantai Rebo Kabupaten Bangka

Ferdi Julianda, (NIM. 2020811025) (2015) Keanekaragaman makrozoobentos Di Pantai Rebo Kabupaten Bangka. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of Hlm depan.pdf] Text
Hlm depan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab_1.pdf] Text
Bab_1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (112kB)
[thumbnail of Bab_2.pdf] Text
Bab_2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (338kB)
[thumbnail of Bab_3.pdf] Text
Bab_3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (254kB)
[thumbnail of Bab_4.pdf] Text
Bab_4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (506kB)
[thumbnail of Bab_5.pdf] Text
Bab_5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (107kB)
[thumbnail of Daftar pustaka.pdf] Text
Daftar pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (231kB)

Abstract

Pantai Rebo merupakan salah satu pantai yang terletak di Desa Rebo Kabupaten Bangka, dimana perairan pantai tersebut merupakan ekosistem perairan yang memiliki produktivitas yang tinggi dan mampu mendukung kelangsungan hidup beragam biota akuatik. Penelitian ini bertujuan Mengetahui keanekaragaman makrozoobentos di Pantai Rebo di Desa Rebo Kabupaten Bangka dan Mengukur faktor fisika kimia perairan di Desa Rebo Kabupaten Bangka. Penelitian ini dilaksanakan bulan Juli - September 2014 di Perairan Pantai Rebo Kabupaten Bangka. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Pengambilan sampel dibagi menjadi 3 stasiun dimana setiap stasiun terdiri dari tiga substasiun dan masing-masing substasiun dilakukan 3 kali ulangan. Hasil Penelitian diperoleh 8 spesies makrozobentos yaitu Tubifex sp, Bittum reticulatum, Anadara antiquanta, Telescopium, Cerithium Litteratum, Cymatium aquatile, Cossura longocirrata, Rhinocoryne humboltdi. Indeks keanekaragaman berkisar antara 1,230 – 1,495, indeks keseragaman berkisar antara 0,887 – 0,967, dan indeks dominanasi berkisar antara 0,242 – 0,334. Hal ini menunjukkan bahwa keanekaragaman makrozoobentos tergolong sedang karena banyaknya jenis spesies yang ditemukan dan tidak ada yang mendominansi. Kualitas perairan di Pantai Rebo berdasarkan keanekaragaman makrozoobentos tergolong tercemar sedang dengan keanekaragaman tergolong sedang.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Makrozoobentos; Keanekaragaman; Pantai Rebo
Subjects: Q Sains > QH Natural history > QH301 Biology
Q Sains > QL Zoology
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Manajemen Sumberdaya Perairan
Depositing User: UPT Perpustakaan UBB
Date Deposited: 28 Nov 2017 07:19
Last Modified: 14 Jul 2022 01:23
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/48

Actions (login required)

View Item View Item