Analisis kinerja keuangan pada PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk

Ayu Wandira, (NIM. 3011611013) (2021) Analisis kinerja keuangan pada PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (808kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (214kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (428kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (243kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (471kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (99kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (336kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (222kB)

Abstract

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan adapun tujuan penelitian ini adalah untuk menilai dan menganalisis kinerja keuangan PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk yang diukur menggunakan rasio profitabilitas berdasarkan data laporan keuangan tahun 2016 sampai dengan tahun 2020.
Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian deskriptif kuantitatif, yaitu suatu metode yang dilakukan dengan mengumpulkan, mengklarisikasi, menganalisis dan membandingkan dengan standar rata-rata industri untuk mengambil kesimpulan.
Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan, kinerja keuangan di PT Garuda Indonesia Persero Tbk di ukur dengan menggunakan rasio profitabilitas pada Net Profit Margin (NPM) secara rata-rata sebesar -14,4% menunjukkan kondisi yang kurang baik karena berada dibawah rata-rata industri yaitu 20%, pada Return On Assets (ROA) secara rata-rata sebesar -3,4% dalam keadaan kurang baik karena berada dibawah rata rata industri sebesar 30%, dan pada Return On Equity (ROE) secara rata-rata sebesar -29,1% dalam keadaan yang kurang baik dan berada jauh dibawah rata-rata industri sebesar 40%. Dapat disimpulkan bahwa kinerja keuangan PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk Tahun 2016-2020 dinilai menggunakan rasio NPM, ROA dan ROE kurang baik dan belum menjadi informasi yang menarik bagi investor.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Rasio profitabilitas, kinerja keuangan
Subjects: H Ilmu Sosial > HF Perdagangan > HF5601 Accounting
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Mrs Nia Erawati
Date Deposited: 27 Apr 2021 04:52
Last Modified: 27 Apr 2021 04:52
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/4684

Actions (login required)

View Item View Item