Respon pertumbuhan setek lada (Piper nigrum L.) satu ruas pada waktu aplikasi mikoriza arbuskula yang berbeda dengan penambahan nematoda meloidogyne sp.

Veri Antoni Latius, (NIM. 2011611063) (2020) Respon pertumbuhan setek lada (Piper nigrum L.) satu ruas pada waktu aplikasi mikoriza arbuskula yang berbeda dengan penambahan nematoda meloidogyne sp. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (708kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (404kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (263kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (359kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (676kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (93kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (118kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (847kB)

Abstract

Tanaman lada merupakan salah satu jenis tanaman rempah yang banyak dibudidayakan di indonesia. Masalah dalam produksi lada tidak terlepas dari sistem budidaya yang kurang tepat dan serangan berbagai penyakit yang disebabkan oleh nematoda Meloidogyne sp. Penggunaan cendawan mikoriza arbuskula diyakini dapat memacu pertumbuhan tanaman dan mengatasi serangan nematoda. Pengaturan waktu aplikasi cendawan mikoriza arbuskula yang tepat harus dilakukan untuk mendapatkan respon pertumbuhan yang baik dan ketahanan setek lada (Piper nigrum L.) terhadap nematoda meloidogyne sp. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui waktu aplikasi cendawan mikoriza arbuskula terbaik terhadap pertumbuhan setek lada. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari-Mei 2020 di kebun Percoban dan Penelitian Jurusan Agroteknologi Universitas Bangka Belitung. Penelitian ini mengunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) faktor tunggal dengan perlakuan kontrol (M0), awal tanam (M1), minggu pertama setelah tanam (M2), minggu kedua setelah tanam (M3), minggu ketiga setelah tanam (M4) dan minggu keempat setelah tanam (M5) yang diulang 4 kali. Hasil menunjukkan perlakuan waktu aplikasi minggu kedua setelah tanam (M3) memberikan hasil yang lebih baik pada peubah berat basah akar dan berat kering akar. Tingkat infeksi cendawan mikoriza arbuskula yang rendah akan meningkatkan daya penetrasi dan infeksi nematoda meloidogyne sp penyebab puru pada akar stek tanaman lada.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Lada (Piper nigrum L) , mikoriza arbuskula, nematoda, waktu aplikasi.
Subjects: S Pertanian > S Pertanian (Umum)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agroteknologi
Depositing User: Mrs Nia Erawati
Date Deposited: 27 Apr 2021 04:46
Last Modified: 27 Apr 2021 04:46
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/4071

Actions (login required)

View Item View Item