Efektivitas bintil akar dan hasil tanaman kedelai edamame (glycine max (l ) merrill) dengan pemberian kompos tkks di lahan pasca tambang timah

Alfajri, (NIM. 2011511004) (2019) Efektivitas bintil akar dan hasil tanaman kedelai edamame (glycine max (l ) merrill) dengan pemberian kompos tkks di lahan pasca tambang timah. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HAL DEPAN.pdf]
Preview
Text
HAL DEPAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (101kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (194kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (315kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (368kB)
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (93kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (193kB) | Preview

Abstract

Efektivitas bintil akar dan hasil tanaman kedelai edamame dipengaruhi oleh penggunaan pupuk sehingga alternatif aplikasi teknologi yang dapat dilakukan yaitu dengan menggunakan pupuk kompos tandan kosong kelapa sawit (TKKS). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompos TKKS pada bintil akar dan hasil kedelai edamame di lahan pasca tambang timah. Metode eksperimen yang digunakan dengan Rancangan Acak Kelompok faktor tunggal dengan 7 taraf perlakuan yaitu: K0 (tanpa kompos TKKS), K1 (10 ton/ha), K2 (15 ton/ha), K3 (20 ton/ha), K4 (25 ton/ha), K5 (30 ton/ha) dan Legin. Hasil penelitian ini menunjukkan penggunaan kompos tandan kosong kelapa sawit (TKKS) memberikan pengaruh nyata terhadap efektivitas bintil akar dan hasil tanaman kedelai edamame. Perlakuan terbaik pada persentase bintil akar efektif, jumlah polong dan bobot polong pada perlakuan 20 ton/ha.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kedelai Edamame, Pasca Tambang Timah, Bintil Akar, Kompos.
Subjects: S Pertanian > S Pertanian (Umum)
T Teknologi > TD Teknologi Lingkungan. Teknik Sanitasi
T Teknologi > TN Teknik Pertambangan. Metalurgi
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agroteknologi
Depositing User: Mr Jan Frist Pagendo Purba
Date Deposited: 08 Apr 2020 06:10
Last Modified: 08 Apr 2020 06:10
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/2920

Actions (login required)

View Item View Item