Optimalisasi Produksi Usaha tani Seledri Daun (Apium graveolens L) di Desa Zed Kecamatan Mendo Barat Kabupaten Bangka

Raudatul Jannah, (NIM.2051411029) (2018) Optimalisasi Produksi Usaha tani Seledri Daun (Apium graveolens L) di Desa Zed Kecamatan Mendo Barat Kabupaten Bangka. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (730kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (314kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (504kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (456kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (202kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (704kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh hasil produksi terhadap biaya total pada usahatani seledri daun di Desa Zed, mengetahui hasil produksi yang didapatkan petani seledri daun di Desa Zed sudah optimal atau belum dan mengetahui perbedaan yang nyata antara keuntungan aktual dengan keuntungan maksimal usahatani seledri daun di Desa Zed. Waktu dan tempat penelitian ini dilaksanakan pada bulan Oktober 2017 hingga bulan Juli 2018 di Desa Zed Kecamatan Mendo Barat Kabupaten Bangka. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei. Sedangkan metode penarikan contoh yang digunakan pada penelitian ini adalah acak sederhana (sample random sampling) dengan sample petani seledri daun di Desa Zed sebanyak 35 petani seledri daun. Metode analisis menggunakan turunan persamaan, analisis regresi, analisis perbandingan dan analisis optimalisasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil produksi berpengaruh terhadap biaya total pada usahatani seledri daun di Desa Zed dengan hasil analisis, yaitu R2 48,7%, persamaan yang baik adalah persamaan kubik, hasil produksi seledri daun di Desa Zed belum optimal karena dari 35 petani hasil produksi seledri daun masih dibawah tingkat produksi optimal, sedangkan tingkat produksi optimal adalah 1111,154 kilogram dengan harga jual Rp. 21.514,-, dengan memperoleh keuntungan maksimal, yaitu sebesar Rp. 13.639.672,04, dan terdapat perbedaan yang nyata sebesar Rp. 8.949.517,04 antara keuntungan aktual dengan keuntungan maksimal, hasil analisis yang diperoleh yaitu -35,216 < 0,05, artinya keuntungan aktual berbeda nyata dengan keuntungan maksimal.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Seledri daun, optimalisasi, keuntungan.
Subjects: S Pertanian > S Pertanian (Umum)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agribisnis
Depositing User: Users 14 not found.
Date Deposited: 12 Jun 2019 08:33
Last Modified: 12 Jun 2019 08:33
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/2396

Actions (login required)

View Item View Item