Dampak pengembangan wisata bahari pantai tanjung kelayang terhadap sosial ekonomi masyarakat Desa Keciput Kecamatan Sijuk Kabupaten Belitung

Nurhidayati, (NIM. 2051311030) (2018) Dampak pengembangan wisata bahari pantai tanjung kelayang terhadap sosial ekonomi masyarakat Desa Keciput Kecamatan Sijuk Kabupaten Belitung. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HAL DEPAN.pdf]
Preview
Text
HAL DEPAN.pdf

Download (424kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (835kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (896kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (844kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (959kB)
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (823kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (830kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak pengembangan wisata bahari Pantai Tanjung Kelayang terhadap aspek sosial ekonomi Masyarakat di Desa Keciput Kecamatan Sijuk Kabupaten Belitung. Metode penarikan contoh yang digunakan adalah metode yang menetapkan pertimbangan dan kriteria tertentu (purposive sampling). Metode analisis data menggunakan analisis komparatif menggunakan uji sampel paired T-test dan analisis regresi linier sederhana. Hasil penelitian menunjukan terdapat empat aspek sosial ekonomi yang dipengaruhi oleh pengembangan wisata bahari Pantai Tanjung Kelayang yaitu jumlah jenis pekerjaan, pendapatan, jumlah pengangguran dan jumlah kriminalitas. Fokus penelitian ini adalah untuk melihat perbedaaan kondisi sebelum dan sesudah adanya pengembangan wisata bahari Pantai Tanjung Kelayang. Pengembangan wisata bahari Pantai Tanjung Kelayang memberikan dampak nyata terhadap Aspek Sosial Ekonomi di Desa Keciput seperti jumlah jenis pekerjaan yang memiliki nilai mean sebelum sebesar 1,21 meningkat menjadi 2,34 sesudah adanya pengembangan wisata bahari Pantai Tanjung Kelayang. Pendapatan memiliki nilai mean sebelum sebesar Rp.44.721.951,41/tahun meningkat menjadi Rp.68.150.561,80/tahun sesudah adanya pengembangan wisata bahari Pantai Tanjung Kelayang. Jumlah Pengangguran yang memiliki nilai mean sebelum sebesar 0,88 menurun menjadi 0,58 sesudah adanya pengembangan wisata bahari Pantai Tanjung Kelayang. Jumlah kriminalitas tidak mengalami dampak nyata sama sekali.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Aspek Sosial Ekonomi, Paired Sampel t-Test, Wisata Bahari
Subjects: H Ilmu Sosial > H Ilmu Sosial (Umum)
H Ilmu Sosial > HD Industri. Penggunaan Lahan. Tenaga Kerja > HD28 Manajemen. Manajemen Industri
H Ilmu Sosial > HN Sejarah dan Kondisi Sosial. Masalah Sosial. Reformasi Sosial
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agribisnis
Depositing User: Mr Jan Frist Pagendo Purba
Date Deposited: 11 Jun 2019 02:54
Last Modified: 11 Jun 2019 02:54
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/2388

Actions (login required)

View Item View Item