Keabsahan girik sebagai jaminan pada perjanjian murabahah di bank pembiayaan rakyat syariah Bangka Belitung

Rakhmat Wijaya, (NIM. 4011311084) (2017) Keabsahan girik sebagai jaminan pada perjanjian murabahah di bank pembiayaan rakyat syariah Bangka Belitung. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of Hal Depan.pdf]
Preview
Text
Hal Depan.pdf

Download (627kB) | Preview
[thumbnail of Bab-1.pdf]
Preview
Text
Bab-1.pdf

Download (650kB) | Preview
[thumbnail of Bab-2.pdf] Text
Bab-2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (713kB)
[thumbnail of Bab-3.pdf] Text
Bab-3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (633kB)
[thumbnail of Bab-4.pdf]
Preview
Text
Bab-4.pdf

Download (606kB) | Preview
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (610kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf]
Preview
Text
Lampiran.pdf

Download (783kB) | Preview

Abstract

Girik adalah istilah populer dari tanah adat atau tanah-tanah lain yang belum dikonversi menjadi salah satu hak atas tanah tertentu (Hak Milik, hak guna bangunan, hak pakai, hak guna usaha) dan belum didaftarkan atau disertifikatkan pada Kantor Pertanahan setempat, girik hanya merupakan bukti bahwa pemegang girik tersebut diberikan kuasa menguasai tanah dan sebagai pembayar pajak atas tanah yang dikuasainya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keabsahan girik sebagai jaminan pada perjanjian murabahah di Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Bangka Belitung. Penelitian ini menggunakan metode penelitian yuridis empiris dan menggunakan pendekatan yuridis normatif. Berdasarkan penelitian yang dilakukan didapatkan hasil bahwa girik adalah sah apabila dijadikan jaminan pada perjanjian murabahah di bank pembiayaan rakyat syariah bangka belitung, berdasarkan ketentuan Peraturan Perundang-Undangan yang berlaku, dan juga ketentuan dari Standar Operasional dan Prosedur dari Bank tersebut. Eksekusi untuk jaminan berupa girik dapat dilakukan dengan ketentuan Hak Tanggungan apabila girik sudah dilakukan pembebanan Hak Tanggungan, apabila belum dilakukan pembebanan hak tanggungan eksekusi tersebut dapat dilakukan dengan melakukan gugatan sederhana melalui Pengadilan Agama dan eksekusinya dilakukan berdasarkan putusan pengadilan agama tersebut

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Girik, Jaminan, Eksekusi
Subjects: K Hukum > K Law (General)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Hukum > Hukum > Konsentrasi Keperdataan
Depositing User: Mr Jan Frist Pagendo Purba
Date Deposited: 13 Feb 2018 03:34
Last Modified: 13 Feb 2018 03:34
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/236

Actions (login required)

View Item View Item