Analisis flypaper effect terhadap belanja daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2011-2015

Renny Rachman Subangka, (NIM. 3011311089) (2017) Analisis flypaper effect terhadap belanja daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2011-2015. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HAL DEPAN.pdf]
Preview
Text
HAL DEPAN.pdf

Download (5MB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (566kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (677kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (590kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (701kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (200kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Dana Alokasi Umum dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Belanja Daerah dan mendeteksi terjadi tidaknya Flypaper Effect pada Realisasi Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten/Kota yang ada di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung tahun 2011 hingga 2015.
Penelitian ini menggunakan data sekunder yakni Laporan Realisasi APBD yang diperoleh dari Badan Keuangan Daerah (BAKEUDA) dan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh Kabupaten/Kota yang ada di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dengan periode lima tahun terakhir, sehingga penelitian menggunakan data panel (time series and cross section). Metode analisis dalam penelitian ini adalah regresi data panel dengan menambahkan dua variabel dummy dan diolah menggunakan software STATA 6. SE. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan Dana Alokasi Umum dan Pendapatan Asli Daerah berpengaruh positif dan signifikan terhadap Belanja Daerah. Sedangkan secara parsial, Dana Alokasi Umum berpengaruh positif dan signifikan terhadap Belanja Daerah sedangkan Pendapatan Asli Daerah berpengaruh negatif terhadap Belanja Daerah. Ini menjelaskan bahwa Dana Alokasi Umum menjadi kontibutor terbesar dalam pengeluaran Pemerintah
daerah dan mengindikasikan terjadinya Flypaper Effect, dimana Pemerintah daerah membelanjakan uangnya dengan lebih mengandalkan Dana Alokasi umum daripada Pendapatan Asli Daerah sehingga ini membuktikan tingkat kemandirian suatu daerah masih terbilang rendah

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Dana Alokasi Umum, Pendapatan Asli Daerah, Belanja Daerah, Flypaper Effect.
Subjects: H Ilmu Sosial > HF Perdagangan > HF5601 Accounting
H Ilmu Sosial > HG Keuangan
H Ilmu Sosial > HJ Keuangan Publik
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Mr Jan Frist Pagendo Purba
Date Deposited: 03 Dec 2018 01:24
Last Modified: 03 Dec 2018 01:24
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/1787

Actions (login required)

View Item View Item