Rancang bangun mesin pengaduk bahan baku pembuat sabun detergen cair

Sigit Wahyu Aditya, (NIM. 1012111032) (2025) Rancang bangun mesin pengaduk bahan baku pembuat sabun detergen cair. Other thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN] Text (HALAMAN DEPAN)
HALAMAN DEPAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (601kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (787kB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (951kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (548kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (541kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Pertumbuhan industri sabun cair di kalangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) mendorong kebutuhan akan alat bantu produksi yang efisien dan ergonomis. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun mesin pengaduk bahan baku sabun detergen cair guna meningkatkan efisiensi, konsistensi, serta kualitas produk akhir. Mesin dirancang menggunakan dinamo listrik berdaya 0,20 HP dengan sistem transmisi pulley dan V-belt, serta dilengkapi tiga bilah pengaduk model agitator sentrifugal. Proses perancangan dilakukan menggunakan metode French yang melibatkan analisis masalah, konseptual desain, hingga perwujudan skema dan perincian komponen. Pengujian dilakukan untuk mengevaluasi kinerja mesin berdasarkan parameter karakteristik sabun cair meliputi viskositas, pH, dan tinggi busa. Hasil pengujian menunjukkan bahwa mesin mampu menghasilkan sabun dengan viskositas rata-rata 2792 cPs, pH rata-rata 6 yang aman untuk kulit, dan tinggi busa rata-rata 94 mm sesuai SNI 4075-1:2017. Mesin ini terbukti meningkatkan efisiensi produksi, mengurangi beban kerja manual, serta memberikan hasil pengadukan yang lebih homogen dan konsisten. Inovasi ini diharapkan menjadi solusi praktis dan aplikatif bagi pelaku UMKM dalam memproduksi sabun detergen cair secara lebih efektif.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: pengaduk sabun detergen cair, agitator sentrifugal, karakteristik sabun cair
Subjects: T Teknologi > TJ Teknik Mesin dan Permesinan
Divisions: FAKULTAS SAINS DAN TEKNIK > TEKNIK MESIN > SKRIPSI
Depositing User: Mrs Nia Erawati
Date Deposited: 17 Nov 2025 01:24
Last Modified: 17 Nov 2025 01:24
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/11862

Actions (login required)

View Item View Item