Analisis hak dan kedudukan anak perempuan suku Batak Toba dalam hukum waris adat Batak Toba (studi putusan nomor 53/Pdt.G/2024/PN Sdk)

Ade Yuni Sihombing, (NIM. 4012011033) (2025) Analisis hak dan kedudukan anak perempuan suku Batak Toba dalam hukum waris adat Batak Toba (studi putusan nomor 53/Pdt.G/2024/PN Sdk). Other thesis, Universitas Bangka Belitung.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (997kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (405kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (319kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (191kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (245kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (19MB)

Abstract

Negara sudah memperbaharui hukum waris adat yang dianggap diskriminan terhadap gender dengan mengeluarkan yurisprudensi dan uu untuk memberikan persamaan hak baik terhadap anak laki-laki dan anak perempuan tetapi putusan
Nomor 53/Pdt.G/2024/PN Sdk memutuskan menyetujui pembagian waris secara adat batak toba yang dimana bagian anak laki-laki lebih besar dari anak perempuan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dasar Pertimbangan Hakim dalam Putusan Nomor 53/Pdt.G/2024/PN Sdk dalam kaitannya dengan hak dan kedudukan anak perempuan Suku Batak Toba dan
untuk mengetahui akibat hukum terhadap hak dan kedudukan anak perempuan suku batak toba dalam putusan tersebut. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian hukum yuridis normatif, pendekatan yang digunakan adalah pendekatan
peraturan perundang-undangan dan pendekatan studi kasus, teknik pengumpulan data yaitu dengan cara studi kepustakaan dan teknik analisisnya secara kualitatif. Hasil penelitian, pertama yaitu bahwa adanya kekeliruan dalam dasar
pertimbangan hakim sehingga anak perempuan suku batak toba dalam perkara ini tidak mendapatkan haknya. Kedua, akibat hukum dari putusan Nomor 53/Pdt.G/2024/PN Sdk adalah tidak tercapainya keadilan bagi anak perempuan suku batak toba yang dimana seharusnya sisa warisan tersebut harus dibagi rata kepada masing-masing anak, baik anak perempuan maupun anak laki-laki sesuai dengan yurisprudensi dan peraturan yang dikeluarkan. Diharapkan agar hakim lebih memperhatikan lagi dalam membuat dasar pertimbangan dan memperhatikan juga peraturan terkait yang sudah dikeluarkan sehingga tidak ada
pihak yang dirugikan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Hukum waris; Pembaharuan hukum waris Adat Batak Toba; Dasar pertimbangan hakim yang keliru; Tidak tercapainya keadilan
Subjects: K Hukum > K Law (General)
K Hukum > KZ Law of Nations
Divisions: FAKULTAS HUKUM > HUKUM > KEPERDATAAN > SKRIPSI
Depositing User: Darma -
Date Deposited: 27 Feb 2025 04:14
Last Modified: 27 Feb 2025 04:14
URI: https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/10657

Actions (login required)

View Item View Item