Achmad Dimas Saputra, (NIM. 3022011076) (2024) Pengaruh Kompetensi Guru, Motivasi Belajar, Disiplin Belajar, dan Fasilitas Belajar terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas 9 SMP Negeri 4 Pangkalpinang. Other thesis, Universitas Bangka Belitung.
Text
HALAMAN DEPAN.pdf Restricted to Registered users only Download (488kB) |
|
Text
BAB I.pdf Restricted to Registered users only Download (231kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (397kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (263kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (409kB) |
|
Text
BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (127kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Registered users only Download (266kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Pendidikan merupakan ujung tombak pembangunan nasional, karena didalamnya ada proses pembinaan untuk menciptakan sumber daya manusia (SDM) yang handal dan berkualitas. Penelitian ini mengarah pada faktor-faktor yang memengaruhi prestasi belajar siswa yaitu kompetensi guru, motivasi belajar, disiplin belajar, dan fasilitas belajar. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kompetensi guru, motivasi belajar, disiplin belajar, dan fasilitas belajar terhadap prestasi belajar siswa kelas 9 SMP Negeri 4 Pangkalpinang.
Pendekatan penelitian ini adalah analisis statistik deskriptif kuantitatif dengan sampel siswa kelas 9 yang sudah melakukan ujian sekolah tahun ajaran 2023/2024, yaitu sebanyak 155 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik probability sampling dengan metode proportionate random sampling. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah kompetensi guru, motivasi belajar, disiplin belajar, dan fasilitas belajar, sedangkan variabel terikat yaitu prestasi belajar. Metode analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda.
Berdasarkan hasil penelitian kompetensi guru, motivasi belajar, disiplin belajar, dan fasilitas belajar secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa kelas 9 SMP Negeri 4 Pangkalpinang. Hasil uji secara simultan kompetensi guru, motivasi belajar, disiplin belajar, dan fasilitas belajar secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa kelas 9 SMP Negeri 4 Pangkalpinang.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kompetensi Guru, Motivasi Belajar, Disiplin Belajar, Fasilitas Belajar, Prestasi Belajar |
Subjects: | H Ilmu Sosial > HB Teori Ekonomi |
Divisions: | FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS > MANAJEMEN > SKRIPSI |
Depositing User: | Mrs Suci Rhomana Sari |
Date Deposited: | 11 Nov 2024 03:21 |
Last Modified: | 11 Nov 2024 03:21 |
URI: | https://repository.ubb.ac.id/id/eprint/10296 |
Actions (login required)
View Item |