Efektifitas kinerja Ombudsman Republik Indonesia Perwakilan Bangka Belitung dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik berdasarkan Undang-Undang nomor 37 tahun 2008 tentang Ombudsman Republik Indonesia

Hawa Eviriana, (NIM. 4011511025) (2019) Efektifitas kinerja Ombudsman Republik Indonesia Perwakilan Bangka Belitung dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik berdasarkan Undang-Undang nomor 37 tahun 2008 tentang Ombudsman Republik Indonesia. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img]
Preview
Text
_COVER.pdf

Download (997kB) | Preview
[img]
Preview
Text
_BAB I.pdf

Download (322kB) | Preview
[img] Text
_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (485kB) | Request a copy
[img] Text
_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (584kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
_BAB IV.pdf

Download (189kB) | Preview
[img] Text
_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (324kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa efektif kinerja Ombudsman Republik Indonesia Perwakilan Bangka Belitung sebagai lembaga pengawas penyelenggara pelayanan publik dalam menertibkan setiap instansi pelayanan publik di Bangka Belitung agar menerapkan standar pelayanan publik yang telah ditentukan sesuai dengan peraturan per-undang-undangan. Penelitian ini merupakan penelitian hukum empiris yang dianalisis menggunakan analisis kualitatif. Data penelitian ini terdiri dari data primer lapangan dan ditunjang dengan data sekunder.Hasil penelitian menunjukkan bahwa, efektivitas kinerja Ombudsman Republik Indonesia Perwakilan Bangka Belitung dalam meningkatkatkan kualitas pelayanan publik di tiap instansi pelayanan di Bangka Belitung sudah cukup efektif. Berdasarkan hasil penelitian peneliti Ombudsman Bangka Belitung telah melakukan semua program kerja yang diberikan oleh Ombudsman RI sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Kendala yang dihadapi Ombudsman Republik Indonesia Perwakilan Bangka Belitung adalah kurangnya sumber daya di kantor Perwakilan Ombudsman Bangka Belitung, keterbatasan dana dan pemerintah daerah serta instansi-instansi pelayanan publik yang kurang kooperatif dengan Ombudsman RI Perwakilan Bangka Belitung dalam menyelesaikan pengaduan atau laporan masyarakat.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Efektifitas, Ombudsman, Perwakilan, Pelayanan Publik
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Hukum > Ilmu Hukum > Konsentrasi Hukum Tata Negara
Depositing User: Mr Arja Kusuma
Date Deposited: 13 Apr 2020 02:24
Last Modified: 13 Apr 2020 02:24
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/3509

Actions (login required)

View Item View Item