Parameter genetik tanaman f4 padi beras merah hasil hibridisasi antara aksesi lokal dan varietas nasional

Ichsan Aditiya, (NIM. 2011511031) (2019) Parameter genetik tanaman f4 padi beras merah hasil hibridisasi antara aksesi lokal dan varietas nasional. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img]
Preview
Text
Halaman Depan.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (357kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (435kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (552kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (929kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (261kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Upaya yang dapat dilakukan dalam menangani faktor pembatas tanaman padi adalah mengembangkan padi lokal untuk mendapatkan karakter yang diinginkan. Hasil hibridisasi diseleksi untuk melihat karakter unggul yang dimiliki keturunannya berdasarkan parameter genetik. Tujuan penelitian ini untuk mendapatkan nilai variabilitas, heritabilitas, dan kemajuan genetik harapan pada setiap karakter generasi ke-4 (F4) dan Tujuan lainnya adalah sebagai kriteria seleksi pada galur generasi ke-4 (F4) dan mendapatkan galur harapan yang dapat dijadikan sebagai galur harapan generasi selanjutnya. Kegiatan penelitian dilaksanakan di Kebun Percobaan Jurusan Agroteknologi, Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi Universitas Bangka Belitung. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan berdasarkan single plant design dengan faktor tunggal yaitu 56 galur generasi ke-4 (F4) padi gogo persilangan serta 4 tetua persilangan. Karakter kualitatif dianalisis dengan menghitung modus terhadap karakter keseluruhan populasi. Karakter kuantitatif dianalisis dengan perhitungan variabilitas, heritabilitas dan kemajuan genetik harapan dan uji t- student. Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakter waktu berbunga, waktu panen, dan tinggi tanaman mempunyai variabilitas sempit, heritabilitas tinggi, dan kemajuan genetik harapan tinggi. Karakter yang digunakan untuk kriteria seleksi tanaman padi pada generasi ke-4 (F4) adalah waktu berbunga, waktu panen, tinggi tanaman. Galur yang dijadikan galur harapan generasi selanjutnya (F5) ada 70 galur.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: padi, variabilitas, heritabilitas, kemajuan genetik tanaman.
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agroteknologi
Depositing User: Users 14 not found.
Date Deposited: 15 Apr 2020 02:12
Last Modified: 15 Apr 2020 02:12
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/3074

Actions (login required)

View Item View Item