Modifikasi mesin pengering lada menggunakan rak yang bergerak dengan variasi putaran motor

Ahmad Mustafa, (NIM. 1011111024) (2016) Modifikasi mesin pengering lada menggunakan rak yang bergerak dengan variasi putaran motor. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img]
Preview
Text
HAL DEPAN.pdf

Download (627kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (304kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (277kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (523kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (185kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (181kB) | Preview

Abstract

Mesin pengering lada yang sudah ada masih menggunakan rak diam (posisi statis), sehingga lada dalam rak tidak bisa berbalik dengan sendirinya. Pada penelitian ini mesin pengering lada akan dimodifikasi menjadi mesin pengering lada dengan rak yang bergerak menggunakan poros engkol dan poros eksentrik dengan memanfaatkan putaran motor listrik. Pada saat proses pembalikkan putaran dari motor listrik ditransmisikan oleh pulley belt menuju poros eksentrik, kemudian putaran tersebut dirubah menjadi gaya dorong dan gaya tarik untuk menggerakkan dudukan rak lada agar lada dapat berbalik pada saat proses pengeringan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merubah mesin pengering lada dengan rak diam (posisi statis) menjadi rak yang bergerak agar mendapatkan waktu pengeringan yang lebih cepat dengan pengeringan yang merata, sehingga hasil lada kering mengandung kadar air yang lebih rendah berdasarkan (SNI, 1995-2013). Penelitian ini dilakukan dengan tiga variasi yaitu 30 rpm, 40 rpm, dan 50 rpm dengan suhu tetap 40o C. Dari hasil pengujian didapatkan waktu yang lebih cepat dibandingkan mesin pengering lada dengan rak diam, yaitu pada variasi 30 rpm memerlukan waktu selama 10 jam pada rak I, dan 11 jam pada rak II dan rak II dengan kadar air rata-rata sebesar 12,483%. Pada variasi 40 rpm memerlukan waktu waktu selama 9 jam pada rak I, dan 10 jam pada rak II dan rak III dengan kadar air rata-rata sebesar 12,067%, sedangkan pada variasi 50 rpm memerlukan waktu selama 8 jam pada rak I dan 9 jam pada rak II dan Rak III dengan kadar air rata-rata sebesar 11,913%.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Modifikasi Mesin Pengering Lada, Kadar Air, Minyak Atsiri.
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Mr Janfrist Pagendo Purba
Date Deposited: 26 Feb 2019 07:12
Last Modified: 26 Feb 2019 07:12
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/2084

Actions (login required)

View Item View Item