Faktor-Faktor yang Memengaruhi Nilai Pembelian Jajanan Gorengan oleh Mahasiswa Universitas Bangka Belitung di Desa Balunijuk

Dede Christine Sari, (NIM. 2051911018) (2024) Faktor-Faktor yang Memengaruhi Nilai Pembelian Jajanan Gorengan oleh Mahasiswa Universitas Bangka Belitung di Desa Balunijuk. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB) | Request a copy
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (16MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (914kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses pengambilan keputusan pembelian jajanan gorengan oleh mahasiswa Universitas Bangka Belitung di Desa Balunijuk Kecamatan Merawang Kabupaten Bangka dan menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi nilai pembelian jajanan gorengan oleh mahasiswa Universitas Bangka Belitung di Desa Balunijuk Kecamatan Merawang Kabupaten Bangka. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September 2023 di Desa Balunijuk. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei. Metode penarikan contoh dengan teknik purposive sampling dengan populasi mahasiswa aktif Universitas Bangka Belitung tahun 2023 di Desa Balunijuk sebanyak 100 sampel. Metode analisis data dengan analisis deskriptif kuantitatif dan analisis regresi linearberganda dengan bantuan SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses pengambilan keputusan pembelian jajanan gorengan oleh mahasiswa Universitas Bangka Belitung di Desa Balunijuk terdapat empat tahapan, yaitu pengenalan kebutuhan memilih sesuai keinginan, pencarian informasi melihat tulisan, evaluasi alternatif mempertimbangkan rasa dan tekstur jajanan gorengan, serta keputusan pembelian dengan banyak variasi gorengan dan pembelian paling banyak 2 sampai 5 kali perbulan. Faktor-faktor yang memengaruhi nilai pembelian jajanan gorengan oleh mahasiswa Universitas Bangka Belitung di Desa Balunijuk adalah uang saku dan jenis kelamin.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: faktor-faktor yang memengaruhi, jajanan gorengan, nilai pembelian
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agribisnis
Depositing User: Mrs Suci Rhomana Sari
Date Deposited: 27 May 2024 02:22
Last Modified: 27 May 2024 02:22
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/9186

Actions (login required)

View Item View Item