Analisis pengaruh foreign direct investment, domestic direct investment dan inflasi terhadap pertumbuhan ekonomi indonesia periode 2012-2022

Aulia Winne Kinanti, (NIM. 3031911050) (2024) Analisis pengaruh foreign direct investment, domestic direct investment dan inflasi terhadap pertumbuhan ekonomi indonesia periode 2012-2022. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (821kB) | Request a copy
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (295kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (342kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (248kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (347kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (158kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (280kB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Pertumbuhan ekonomi menjadi hal yang selalu diprioritaskan sebab dengan adanya pertumbuhan ekonomi mampu mengindikasikan adanya pendapatan perkapita. Permasalahan yang dihadapi Indonesia untuk mencapai pertumbuhan ekonomi yaitu dihadapkan dengan keterbatasan modal untuk pembiayaan investasi pembangunan juga laju inflasi yang relatif tinggi dan tidak stabil sehingga menyebabkan ketidakstabilan dalam perekonomian. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mengetahui pengaruh foreign direct investment, domestic direct investment dan inflasi terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia. Penelitian ini menerapkan metode estimasi random effect model terhadap data panel 34 provinsi di Indonesia dalam kurun waktu 2012-2022. Hasil penelitian menunjukkan bahwa foreign direct investment mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi, domestic direct investment memiliki pengaruh negatif namun signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi dan inflasi memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: investasi asing, investasi dalam negeri, inflasi, pertumbuhan ekonomi
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Mrs Nia Erawati
Date Deposited: 22 May 2024 02:16
Last Modified: 22 May 2024 02:16
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/9181

Actions (login required)

View Item View Item