Peningkatan laju pemindahan tanah pada kapal isap produksi 17 PT Timah Tbk di perairan laut penyusuk Kabupaten Bangka

Septiandi Nurhudayah, (NIM. 1031811034) (2024) Peningkatan laju pemindahan tanah pada kapal isap produksi 17 PT Timah Tbk di perairan laut penyusuk Kabupaten Bangka. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (984kB) | Request a copy
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (131kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (255kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (116kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (186kB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian dilakukan di Unit Penambangan Laut Bangka PT Timah Tbk pada Kapal Isap Produksi Timah 17 yang berada di Perairan Laut Penyusuk Kabupaten Bangka. Kapal Isap Produksi Timah 17 merupakan kapal yang dioperasikan untuk penambangan biji timah di laut (offshore). Secara Teknis, laju pemindahan tanah pada Bulan Mei, Juni, Juli yaitu 172,166, dan 186 didapatkan rata-rata dalam 3 bulan yaitu sebesar 174,6 m3 /jam dari target yang ditetapkan oleh perusahaan sebesar 200 m3 /jam, perlu dilakukan optimalisasi pada unit penggaliannya dikarenakan belum tercapainya Laju Pemindahan Tanah. Metode penelitian yang digunakan menghitung Laju Pemindahan Tanah yang optimal dengan metode pengumpulan data aktual dan teoritis dengan perhitungan rata-rata nilai percepatan tekanan cutter, kedalaman penekanan ladder, kecepatan daya isap pompa tanah dan kecepatan daya propeller swing. Selanjutnya data diolah menggunakan angka analisis berbentuk tabel dengan menggunakan metode deskriptif kuantitatif, mendiskripsikan rata-rata data aktual, serta meneliti dan menjelaskan hasil dari nilai rata-rata sehingga diketahui optimalisasi peralatan penggalian. Kemudian membandingkan Perhitungan laju pemindahan tanah Untuk mencapai target laju pemindahan tanah 200 m2 /jam pada lapisan tanah atas dan kaksa dengan kapasitas alat penggalian, jam jalan (500 jam) dan laju pemindahan tanah teoritis (200 m3 /jam). Hasil laju pemindahan tanah untuk mencapai laju pemindahan tanah teoritis sebesar 200 m3 /jam pada penggalian lapisan tanah atas dan kaksa dapat dicapai dengan Pengaturan kecepatan penekanan cutter 180 bar, Pengaturan daya isap pompa 1.700 rpm, pengaturan kedalaman penekanan ladder 85 cm/jam dan Pengaturan putaran propeller swing yaitu sebesar 1.508 rpm.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kapal Isap Produksi, Laju Pemindahan Tanah, dan Optimalisasi Peralatan Penggalian
Subjects: T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Teknik > Teknik Pertambangan
Depositing User: Mr Janfrist Pagendo Purba
Date Deposited: 20 Jun 2024 06:48
Last Modified: 20 Jun 2024 06:48
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/9039

Actions (login required)

View Item View Item