Pengaruh persepsi masyarakat terhadap identitas diri kaum lesbian di Kecamatan Girimaya Kota Pangkalpinang

Wilda Manja Sari Iskandar, (NIM. 5011611053) (2023) Pengaruh persepsi masyarakat terhadap identitas diri kaum lesbian di Kecamatan Girimaya Kota Pangkalpinang. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (566kB) | Request a copy
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (355kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (385kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (285kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (282kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (457kB) | Request a copy
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (269kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (322kB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (262kB) | Request a copy

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan menganalisis Pengaruh persepsi masyarakat terhadap identitas diri kaum lesbian di Kecamatan Girimaya kota Pangkalpinang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan kualitatif deskriptif. Sumber data penelitian berasal dari data primer dan sekunder. Data primer diperoleh melalui wawancara dengan informan lesbian dan beberapa masyarakat. Sedangkan observasi difokuskan tempat dimana kaum lesbian berkumpul. Data sekunder diperoleh melalui dokumentasi dan berbagai dokumen pendukung. Teknik penentuan informan menggunakan teknik snowball sampling. Teori yang digunakan untuk menganalisis persepsi masyarakat terhadap identitas diri kaum lesbian adalah teori Subaltern oleh Gayatri Spivak. Hasil penelitian ini adalah bahwa Persepsi Masyarakat Terhadap Identitas Diri Kaum Lesbian di Kecamatan Girimaya menganggap bahwa kaum lesbian sebagai kelompok yang aneh dan melakukan penyimpangan. Kemudian persepsi tersebut didasarkan pada prinsip moral, struktur sosial masyarakat yang sudah terlalu kuat dan tidak ada hukum yang memberi ruang kepada kaum lesbian. Pengaruh persepsi masyarakat memberikan beberapa dampak kepada kaum lesbian terutama tekanan individu lesbian seperti justififikasi negatif, individu lesbian berharap untuk menjadi heteroseksual, rasa bersalah dan kecemasan. Kaum lesbian dalam struktrur sosial masyarakat diposisikan sebagai kelompok yang terasingkan dan tidak diberikan akses untuk menunjukkan akses mereka terhadap publik.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Lesbian; persepsi masyarakat; pengaruh
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Sosiologi
Depositing User: Darma -
Date Deposited: 05 Sep 2023 06:59
Last Modified: 05 Sep 2023 06:59
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/8288

Actions (login required)

View Item View Item