Inovasi pelayanan publik berbasis e-government di dinas kependudukan dan pencatatan sipil Kabupaten Bangka

Ragil Fitri Rahayu, (NIM. 5021811048) (2023) Inovasi pelayanan publik berbasis e-government di dinas kependudukan dan pencatatan sipil Kabupaten Bangka. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (339kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (483kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (326kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (350kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (487kB) | Request a copy
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (253kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (319kB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (445kB) | Request a copy

Abstract

Studi dalam penelitian ini membahas mengenai implementasi dari inovasi pelayanan publik di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (dukcapil) Kabupaten Bangka. Merespon INPRES N0. 3 Tahun 2003 Tentang Kebijakan dan Strategi Nasional Pengembangan E-Government, Kabupaten Bangka terus meningkatkan inovasi pelayanan. Namun dalam implementasinya terdapat masalah yang cukup kompleks terkait masalah kependudukan, Dalam hal ini baik masyarakat maupun aparatur pegawai dituntut agar mampu beradaptasi dengan situasi seperti tidak terduga seperti sekarang ini, contoh permasalahan yang kerap terjadi ialah banyaknya dokumen yang dilampirkan oleh masyarakat tidak jelas sehingga hal ini menjadi persoalan. Disamping hal itu, Kabupaten Bangka merupakan kabupaten dengan jumlah penduduk paling tinggi dari tiga Kabupaten lain yang ada di Pulau bangka. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana inovasi pelayanan publik di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bangka yakni pada implementasinya. Teori yang digunakan dalam penelitian adalah teori Divusi Inovasi Everett M. Rogers. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Metode penelitian deskriptif kualitatif. Sementara teknik pengumpulan data dalam penelitian ialah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini yaitu inovasi pelayanan berbasis E-Government di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bangka belum terimplementasi dengan baik, inovasi pelayanan sudah ada akan tetapi pada implementasinya belum menyentuh substansi. Terdapat tiga inovasi berbasis digital di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bangka yakni, BANGMUDA (Bangka Mudah Dapat Akta), Gerbang Terindak dan Matras Bangka. Terdapat beberapa point yang menghambat terselenggaranya implementasi E-Government di Dukcapil Kabupaten Bangka, diantaranya ialah: (1) Rendahnya pengguna layanan online (2) Adanya masyarakat yang belum akrab dengan perangkat teknologi dan informasi, (3) Tingkat pendidikan masih rendah, serta (4) Kebiasaan masyarakat/people culture.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pelayanan publik; inovasi; e-government
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Politik
Depositing User: Darma -
Date Deposited: 29 Mar 2023 02:51
Last Modified: 29 Mar 2023 02:51
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/6980

Actions (login required)

View Item View Item