Karakterisasi Bakteri Azotobacter dan Azospirillum Asal Rizosfer Tanaman Lada di Lahan Bekas Tambang Timah.

Novalia, (NIM. 2031411037) (2021) Karakterisasi Bakteri Azotobacter dan Azospirillum Asal Rizosfer Tanaman Lada di Lahan Bekas Tambang Timah. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img] Text (COVER)
Halaman Awal.pdf
Restricted to Registered users only

Download (734kB) | Request a copy
[img] Text (BAB I)
Bab I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (187kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (379kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (548kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (456kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (175kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (308kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Dampak negatif dari penambangan timah yaitu dapat menurunkan produktivitas fungsi lahan bagi pertumbuhan tanaman. Salah satu upaya untuk meningkatkan produktivitas fungsi lahan adalah dengan cara reklamasi lahan dengan menanam tanaman. Salah satu tanaman yang sekarang ini digunakan untuk reklamasi lahan bekas tambang timah adalah lada. Upaya perbaikan tanah yang dapat ditawarkan yaitu memanfaatkan mikrob potensial seperti bakteri Azotobacter dan Azospirillum. Penelitian ini bertujuan menghitung jumlah populasi sel, mengisolasi dan mengkarakterisasi bakteri Azotobacter dan Azospirillum asal rizosfer tanaman lada di lahan bekas tambang timah. Lokasi penelitian ini dilakukan di Desa Air Duren, Kabupaten Bangka dan Desa Mesu, Kabupaten Bangka Tengah. Prosedur kerja yaitu pengambilan sampel tanah, isolasi, karakterisasi morfologi dan fisiologis biokimia. Hasil penelitian menunjukkan jumlah total populasi bakteri di Desa Mesu, Kabupaten Bangka Tengah lebih tinggi dari Desa Air Duren, Kabupaten Bangka. Tujuh isolat yang didapatkan mengarah pada genus Azotobacter dengan kode isolat TMT6U3, TMT6U2, TST6U1, TST6U3, TMT7U3 dan genus Azospirillum kode isolat TST5U1,TST6U2 yang merupakan bakteri gram negatif batang. Ketujuh isolat tersebut menunjukkan bakteri resisten terhadap logam berat Pb, tidak patogen terhadap tumbuhan, hewan dan manusia.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: bakteri Azotobacter dan Azospirillum; lada; lahan pasca tambang timah
Subjects: Q Science > QR Microbiology
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Biologi
Depositing User: Mr Arja Kusuma
Date Deposited: 24 Sep 2021 03:23
Last Modified: 24 Sep 2021 03:23
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/5257

Actions (login required)

View Item View Item