Faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan pekerja wanita sektor perdagangan informal di Kota Pangkalpinang

Nabila Shadrina, (NIM. 3031711012) (2021) Faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan pekerja wanita sektor perdagangan informal di Kota Pangkalpinang. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (644kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (912kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (853kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (527kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (689kB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Sektor Informal menjadi pilihan bagi warga urban (kota) untuk memperoleh penghasilan, sektor yang menyerap penduduk berpenghasilan minim di perkotaan ataupun pekerja perdesaan yang memiliki tingkat pendidikan rendah dan kurang terampil. Salah satu pasar tradisional yang ada di Kota Pangkalpinang yakni Pasar Pagi, pasar dengan sebagian besar pedangangnya adalah wanita. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda pada variabel status migran, pendidikan, umur, jam kerja, dan jumlah tanggungan. Selain itu dilakukan analisis regresi non linier untuk variabel umur. Sampel dalam penelitian ini adalah 138 pedagang wanita. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa variabel status migrasi, pendidikan, dan umur memiliki pengaruh terhadap pendapatan. Sementara variabel jam kerja dan jumlah tanggungan yang tidak memiliki pengaruh terhadap pendapatan. Variabel umur juga diketahui memiliki hubungan non linier terhadap pendapatan pekerja wanita sektor pedagangan informal di Kota Pangkalpinang.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Sektor informal; Pedagang wanita; Pendapatan.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Mrs Nia Erawati
Date Deposited: 08 Jun 2022 02:48
Last Modified: 08 Jun 2022 02:48
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/4951

Actions (login required)

View Item View Item