Pengaruh Posisi Defoliasi Daun dan Bunga Jantan Terhadap Hasil Jagung Manis (Zea mays L.)

Sannaz Haliza Zain, (NIM. 2011511060) (2019) Pengaruh Posisi Defoliasi Daun dan Bunga Jantan Terhadap Hasil Jagung Manis (Zea mays L.). skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img]
Preview
Text
Halaman Depan.pdf

Download (970kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (277kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (416kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (734kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (574kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (267kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (279kB) | Preview

Abstract

Banyak upaya yang dapat dilakukan untuk meningkatkan produksi jagung salah satunya melalui defoliasi. Defoliasi dilakukan untuk mengurangi saling menaungi antar tanaman maupun antara daun pada tanaman yang bertujuan untuk meningkatkan penumpukan fotosintat pada biji tanaman. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui posisi defoliasi terbaik yang berpengaruh terhadap hasil jagung manis. Penelitian dilaksanaan dari bulan Desember 2018 hingga April 2019, bertempat di Kebun Percobaan dan Penelitian (KP2) Fakultas Pertanian Perikanan dan Biologi Universitas Bangka Belitung. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan Rancangan Acak Kelompok (RAK). Faktor perlakuan berupa posisi defoliasi daun jagung dengan 8 taraf perlakuan yang terdiri dari: D0 (Tanpa Defoliasi), D1 (Defoliasi daun atas sejajar + Bunga jantan), D2 (Defoliasi daun atas selang-seling + Bunga Jantan), D3 (Defoliasi semua daun bawah + Bunga Jantan), D4 (Defoliasi daun atas sejajar + semua daun bawah + Bunga Jantan), D5 (Defoliasi daun atas selang-seling +semua daun bawah + Bunga Jantan), D6 (Defoliasi semua daun bawah), D7 (Defoliasi daun atas selang seling). Berdasarkan hasil penelitian ini perlakuan defoliasi tidak berpengaruh terhadap hasil jagung. Defoliasi tidak menyebabkan penurunan hasil jagung. Sehingga defoliasi sampai tingkat seperti ini masih bisa digunakan oleh petani

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: jagung, defoliasi, bunga jantan, hasil.
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi > Agroteknologi
Depositing User: Users 14 not found.
Date Deposited: 15 Apr 2020 02:26
Last Modified: 15 Apr 2020 02:26
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/3252

Actions (login required)

View Item View Item