Rancang bangun mesin pemipil dan pemecah biji jagung untuk pakan ternak menggunakan motor bakar

Sumardi, (NIM. 1011511051) (2020) Rancang bangun mesin pemipil dan pemecah biji jagung untuk pakan ternak menggunakan motor bakar. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (763kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (350kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (752kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (503kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (340kB) | Preview
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (556kB) | Request a copy

Abstract

Jagung (Zea mays L.) masih termasuk dalam keluarga rumput-rumputan seperti padi dan gandum, Jagung merupakan tanaman asli benua Amerika sebagai makanan pokok. Selain jadi bahan makanan pokok jagung juga menjadi bahan pakan untuk ternak, Dalam pengolahan jagung menjadi pakan ternak seperti unggas dibutuhkan mesin pengolahan pemipil dan pemecah. Untuk mempercepat proses maka digabungkan 2 pengolahan dalam 1 mesin. Dengan mengunakan metode perancangan French didapatkan mesin dengan dimensi panjang x lebar x tinggi adalah 117 cm x 38 cm x 106 cm menggunakan penggerak utama berupa motor bakar berdaya 5 hp dengan kecepatan putaran 3600 rpm. Sistem kerja dari 2 proses pengolahan pada tahap pertama adalah proses pemipilan jagung yang memisakan antara jagung dan bonggolnya, serta digabung dengan proses pemecahan biji. Dengan 3 sampel pengujian dengan masing-masing sampel seberat ±3 kg untuk setiap pengujian dengan waktu rata-rata ±5 menit, maka untuk hasil pengolahan kapasitas mesin sebanyak 14.48 kg/jam jagung pecahan, dengan efisiensi mesin 45.37 %.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Jagung, mesin pakan ternak, mesin pemipil dan pemecah
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Mrs Suci Rhomana Sari
Date Deposited: 13 Apr 2020 05:33
Last Modified: 13 Apr 2020 05:33
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/3181

Actions (login required)

View Item View Item