Sistem pendeteksi nominal dan keaslian uang kertas rupiah emisi Tahun 2016 menggunakan pengolahan citra digital

Abang Riandi Hifni, (NIM. 1021411001) (2019) Sistem pendeteksi nominal dan keaslian uang kertas rupiah emisi Tahun 2016 menggunakan pengolahan citra digital. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img]
Preview
Text
Halaman Depan.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (353kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (805kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (672kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (272kB) | Preview

Abstract

Peredaran uang palsu masih saja terjadi dari tahun ke tahun, sementara alat pendeteksi keaslian uang kertas yang beredar dipasaran harganya masih mahal. Oleh karena itu dibuat sistem yang dapat mendeteksi keaslian uang kertas rupiah emisi tahun 2016 dan menampilkan nominal uang menggunakan pengolahan citra digital. Dalam proses penelitian dilakukan tiga tahapan yakni membandingkan ciri uang asli dan uang palsu, menguji tingkat keberhasilan sistem dalam mengenali uang asli dan uang palsu, serta menguji sistem untuk membaca nominal uang. Citra uang diperoleh menggunakan kamera dengan bantuan sinar ultraviolet melalui media rekam, data yang digunakan sebagai data latih berjumlah 399. Uang asli memiliki nilai contrast dan energi yang lebih tinggi dibandingkan dengan uang palsu sementara uang palsu memiliki nilai correlation dan homogeneity yang lebih tinggi dibandingkan uang asli. Pengujian memanfaatkan ciri Gray level coocurrence matrix dengan menggunakan data uji berjumlah 105 dengan tingkat keberhasilan pembacaan mencapai 96.19%. Selanjutnya dengan menggunakan metode optical character recognition untuk mengidentifikasi nominal uang kertas pada 105 sampel data uji sistem dapat mendeteksi nominal uang kertas dengan akurat sebanyak 47 sampel atau setara dengan persentase sebesar 44,76%.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pengolahan citra digital, jaringan syaraf tiruan, optical character recognition, uang kertas rupiah, gray level coocurrence matrix
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Mrs Nia Erawati
Date Deposited: 13 Apr 2020 02:41
Last Modified: 13 Apr 2020 02:41
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/2936

Actions (login required)

View Item View Item