Evaluasi kinerja alat Coal Handling Facility-II (CHF-2) di Lokasi Unit Penambangan Muara Tiga Besar PT Bukit Asam Tbk Tanjung Enim Sumatera Selatan

Vio Rena Vibriani, (NIM. 1031511050) (2019) Evaluasi kinerja alat Coal Handling Facility-II (CHF-2) di Lokasi Unit Penambangan Muara Tiga Besar PT Bukit Asam Tbk Tanjung Enim Sumatera Selatan. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (652kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (148kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (256kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (136kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (144kB) | Preview

Abstract

Proses pengangkutan batubara di PT Bukit Asam Tbk pada lokasi penambangan Muara Tiga Besar menggunakan rangkaian coal handling facility-II. Dalam proses pengangkutan batubara dengan menggunakan rangkaian coal handling facility-II terdapat target yang harus dicapai oleh perusahaan sebesar 545.000 ton, pada bulan April 2019. Aktual dilapangan target produksi batubara pada CHF-2 hanya mencapai 458.100,62 ton, hal ini dipengaruhi oleh beberapa faktor hambatan yang terjadi selama proses pengangkutan, oleh karena itu perlu dilakukan evaluasi kinerja pada Coal Handling Facility-II (CHF-2) Muara Tiga Besar Utara untuk memenuhi target produksi pada bulan April 2019. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode kuantitatif dengan menilai kinerja dari peralatan yang terdapat pada rangkaian CHF-2 yaitu reclaim feeder, belt conveyor CC-22, crushing plant, belt conveyor CC-23 sampai belt conveyor CC-06, data yang dianalisa berupa kecepatan belt conveyor yang berjumlah 10 data untuk setiap belt conveyor, cycle time dozer dan cycle time dump truck dengan jumlah pengambilan data sebanyak 30 data dan jam hambatan CHF-2 bulan April 2019 dengan jumlah pengambilan data selama 31 hari. Hasil dari penelitian ini adalah Coal Handling Facility-II merupakan suatu rangkaian penanganan batubara yang terdiri dari 11 rangkaian utama, sedangan nilai produktivitas teoritis Reclaim Feeder 1 dan 2 pada CHF-2 yaitu sebesar 999,936 ton/jam, untuk Belt Conveyor CC-22 didapatkan sebesar 1901,6 ton/jam, untuk Crushing Plant didapatkan sebesar 1851, 59 ton/jam, dan untuk Belt Conveyor CC-23 sampai CC-06 didapatkan sebesar 1767,51 ton/jam. Produktivitas aktual peralatan pada CHF-2 bulan April 2019 yaitu sebesar 1.571,88 ton/jam, dan setelah dilakukan evaluasi dari kinerja rangkaian CHF-2 di dapatkan peningkatan nilai produksi 5,5 % atau sebesar 30.353 ton.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Coal Handling, Produksi, Evaluasi
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Teknik > Teknik Pertambangan
Depositing User: Users 15 not found.
Date Deposited: 08 Apr 2020 07:56
Last Modified: 08 Apr 2020 07:56
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/2815

Actions (login required)

View Item View Item