Pengaruh pendapatan asli daerah terhadap kemandirian keuangan daerah pada Badan Keuangan Daerah Kabupaten Bangka Selatan periode 2012-2016

Ridduansyah, (NIM. 3021411091) (2018) Pengaruh pendapatan asli daerah terhadap kemandirian keuangan daerah pada Badan Keuangan Daerah Kabupaten Bangka Selatan periode 2012-2016. skripsi thesis, Universitas Bangka Belitung.

[img]
Preview
Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (601kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (160kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (88MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (211kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (603kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (118kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (111kB) | Preview

Abstract

Rendahnya kemandirian keuangan daerah di Kabupaten Bangka Selatan daritahun ke tahun merupakan suatu permasalahan yang terjadi pada Pemerintah Daerah Kabupaten Bangka Selatan. Pemerintah daerah diberikan peluang untuk menggali hasil kekayaan daerah yang bersumber dari PAD. Penerimaan PAD yang bersumber dari pajak daerah, retribusi daerah, hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan dan lain-lain PAD yang sah merupakan hal yang sangat penting dalam mendukung peningkatan kemandirian keuangan daerah Kemandirian keuangan daerah menunjukkan kemapuan daerah dalam membiayai sendiri kegiatan pemerintahan, pembangunan dan pelayanan kepada masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari komponen PAD terhadap kemandirian keuangan daerah Kabupaten Bangka Selatan baik secara parsial maupun secara simultan. penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Sampel dalam penelitian berjumlah 60 sampel. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda, uji hipotesis, dan analisis koefisien determinasi (R2). Hasil pengujian secara parsial menunjukkan thitung > ttabel dan nilai sig < 0,05, disimpulkan bahwa secara parsial pajak daerah, retribusi daerah, hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan dan lain-lain PAD yang sah berpengaruh positif dan signifikan terhadap kemandirian keuangan daerah Kabupaten Bangka Selatan. Secara simultan hasil pengujian menunjukkan Fhitung > Ftabel dan nilai sig <0,05, disimpulkan bahwa secara simultan pendapatan asli daerah berpengaruh positif dan signifikan terhadap kemandirian keuangan daerah Kabupaten Bangka Selatan serta memiliki pengaruh sebesar 87,4% terhadap kemandirian keuangan daerah.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan, Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah, Kemandirian Keuangan Daerah
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HG Finance
H Social Sciences > HJ Public Finance
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: SKRIPSI > Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mr Janfrist Pagendo Purba
Date Deposited: 16 Oct 2018 02:44
Last Modified: 16 Oct 2018 02:44
URI: http://repository.ubb.ac.id/id/eprint/1330

Actions (login required)

View Item View Item